"Hujan hujan, panas panas, itu resiko saya ya sebagai pembalap. Kadang saya latihan di panas terik, tiba-tiba pas start hujan, itu seninya balap," imbuhnya.
Untuk WSBK seri kedua Indonesian di sirkuit Mandalika ini, penyelenggara tidak melakukan rekayasa cuaca seperti pada event WSBK sebelumnya. (hzi/ask)
Load more