“Kalau dibiarkan masalah ini berlarut-larut, bisa memicu gesekan dan benturan di lapangan, sehingga persoalan ini harus diselesaikan secepatnya,” tegasnya.
Penegasan maklumat ini dari puluhan berbagai ormas islam se sulawesi selatan, yang terdiri dari aliansi LPAS Indonesia, PA 212 Sulsel, GNPF Ulama Sulsel, Annas Sulsel, Anak NKRI (Aliansi Nasional Anti Komunis), LMPI panakkukang, Yayasan Darut Taubah Sulsel, Forum Santri, Foruk Arimatea Sulsel, Forum Pemuda Islam Makassar. (mnr/ebs)
Load more