LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Penutupan Festival F8 Makassar 2023 ditutup dengan meriah
Sumber :
  • Muhammad Noer

Festival F8 Bukukan 500 Ribu Pengunjung dengan Pendapatan Mencapai 40 Milyar Rupiah

Festival Budaya F8 2023 yang melibatkan 12 negara sahabat akhirnya ditutup dengan mencatat lebih 500 Ribu pengunjung dan membukukan Rp. 40 Milyar transaksi

Senin, 28 Agustus 2023 - 13:44 WIB

Makassar, tvOnenews.com - Wali Kota Makassar Moh Ramdhan Pomanto secara resmi menutup perhelatan Makassar F8 Festival, selama kegiatan tersebut mencapai 500 ribu orang pengunjung,

"Benar-benar memperlihatkan kualitasnya kali ini. Seperti performance para talent di empat panggung F8, kualitas pengunjung, talent serta anak-anak Makassar yang memperlihatkan bakatnya makin hari makin baik," ujar Walikota Makassar Moh Ramdhan Pomanto.

Olehnya, dia pertegas bahwa F8 adalah wajah kita hari ini. Wajah peradaban dan kebudayaan dan wajah kolaborasi.

 

Baca Juga :

Pencetus Festival F8, Moh Ramdhan Pomanto yang juga Walikota Makassar, pada penutupan F8 Makassar 2023.

 

Meski begitu, pihaknya terus meminta masukan dan kritikan agar pelaksananya makin sempurna.

"Hingga hari terakhir ini, pihaknya memperkiraan pengunjung F8 berkisar hingga 500 ribu orang," ungkapnya

Transaksinya juga sementara dihitung. Yang mana, paling tidak diharapkan dapat menyamai F8 2022 dengan capaian Rp. 40 miliar.

Lebih dari itu, juga komitmen untuk membuat F8 lebih nyaman, membuat ruang yang lebih longgar.

Pencetus F8 ini, menghaturkan terima kasih kepada Bapak Kapolda, Kapolrestabes yang telah mengawal pengamanan selama lima hari acara.

Juga kepada TNI yang menjadi bagian kesuksesan acara ini. Kepada Pangkoopsau yang membuka F8 dengan pesawat tempur sehingga F8 menjadi begitu meriah.

Dan begitu pula kepada negara sahabat yang bersusah-payah ikut; Kedutaan Besar Jepang, Konjen Australia, Kedutaan Besar India, Amerika, Perancis, Malaysia, South Korea, Inggris, Belgia, Rusia, New Zealand, dan Portugal.

Kepada Fashion designer dari Laos, Singapura, Vietnam Filipina,

Ikutnya 16 peserta dari negara-negara internasional ini menambah jumlah deretan partisipasi yang mana sebelumnya 9 negara.

"Itu artinya ide lokal yang dicanangkan di Makassar dapat dinikmati secara internasional," ucapnya.

Pada kesempatan yang sama, wali kota dua periode ini juga menyerahkan hadiah bagi tiga tenant dengan raihan transaksi QRIS tertinggi.

Pun kepada dua pengunjung yang melakukan transaksi via QRIS terbanyak. 

Selain itu, pada tahun depan 2024, F8 dimungkinkan bakal diadakan lebih cepat yakni Juli 2024. Hal itu untuk mengantisipasi agenda politik.

"Dengan mengucapkan bismillahirrahmanirrahim, dengan turunnya bentangan layar di Kapal Pinisi ini maka pertanda F8 ditutup secara resmi," tutupnya. (mnr/mtr)

Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Belum Lima Bulan Musim 2024-2025 Berlangsung, Bintang Barcelona Raphinha Sudah Pecahkan Rekor

Belum Lima Bulan Musim 2024-2025 Berlangsung, Bintang Barcelona Raphinha Sudah Pecahkan Rekor

Penyerang bintang Barcelona, Raphinha, sudah sukses mencetak rekor dalam hal kontribusi gol, yaitu catatan gol dan assist pribadinya dalam satu musim kompetisi.
Alasan Jens Raven Tak Dibawa ke Piala AFF 2024 Meski Rafael Struick Telat Gabung Timnas Indonesia

Alasan Jens Raven Tak Dibawa ke Piala AFF 2024 Meski Rafael Struick Telat Gabung Timnas Indonesia

Rafael Struick mendapatkan lampu hijau dari klubnya, Brisbane Roar untuk membela Timnas Indonesia di ajang Piala AFF 2024. 
Komentar Berkelas Pelatih Timnas Putri Indonesia Jelang Laga Kontra Kamboja di Final Piala AFF Putri 2024

Komentar Berkelas Pelatih Timnas Putri Indonesia Jelang Laga Kontra Kamboja di Final Piala AFF Putri 2024

Pelatih Timnas Putri Indonesia, Satoru Mochizuki, ogah menganggap remeh Kamboja yang akan menjadi lawan mereka di final Piala AFF Putri 2024 pada Kamis (5/12.
Sambil Menitikan Air Mata, Anak Bunuh Ayah dan Nenek di Lebak Bulus Ungkapkan Hal Mengejutkan

Sambil Menitikan Air Mata, Anak Bunuh Ayah dan Nenek di Lebak Bulus Ungkapkan Hal Mengejutkan

Seorang remaja berinisial MAS (14) di Cilandak, Jakarta Selatan, membuat pengakuan mengejutkan setelah menghabisi nyawa ayah dan neneknya
Buronan BNN! Wanita Cantik Ini Diduga Rekrut Jaringan Sabu Internasional

Buronan BNN! Wanita Cantik Ini Diduga Rekrut Jaringan Sabu Internasional

Andi Tri Amalia (39), seorang wanita cantik yang dikenal sebagai istri bandar narkoba jaringan internasional, kini masuk dalam DPO yang diterbitkan BNN
Hadapi Ekonomi Global, Kepala Badan POM RI Sebut Pelaku Industri dan Pemerintah Harus Sinergi

Hadapi Ekonomi Global, Kepala Badan POM RI Sebut Pelaku Industri dan Pemerintah Harus Sinergi

Kepala Badan POM RI, Prof. dr. Taruna Ikrar M.Biomed, PhD, bersama pejabat tinggi pratama Badan POM RI, mengunjungi pabrik Danone SN Indonesia di Sentul, Jabar.
Trending
Pemain Timnas Indonesia Kevin Diks Mendadak Curhat ke Media Denmark: Saya Diancam Wasit, Dikejar Berkali-kali

Pemain Timnas Indonesia Kevin Diks Mendadak Curhat ke Media Denmark: Saya Diancam Wasit, Dikejar Berkali-kali

Pemain Timnas Indonesia, Kevin Diks, mencurahkan isi hatinya kepada sebuah media Denmark mengenai pengalamannya diancam oleh wasit dalam suatu pertandingan.
Sederet Rezeki Melimpah untuk Penjual Es Tes Sunhaji Usai Dihina oleh Pendakwah Sekaligus Utusan Khusus Presiden Gus Miftah

Sederet Rezeki Melimpah untuk Penjual Es Tes Sunhaji Usai Dihina oleh Pendakwah Sekaligus Utusan Khusus Presiden Gus Miftah

Sosok Sunhaji seorang penjual es teh di Magelang mendapat rezeki yang tak disangka-sangka setelah diolok-olok oleh Gus Miftah. Mulai dari umrah hingga donasi.
Erick Thohir Ditanya Wapres Gibran soal Target Timnas Indonesia di Piala AFF 2024, Menpora Beberkan Jawabannya

Erick Thohir Ditanya Wapres Gibran soal Target Timnas Indonesia di Piala AFF 2024, Menpora Beberkan Jawabannya

Menpora Dito Ariotedjo mengatakan bahwa Wapres Gibran menanyakan kepada Erick Thohir, selaku Ketua Umum PSSI, soal target Timnas Indonesia di Piala AFF 2024.
Kabar Terkini Proses Naturalisasi Ole Romeny Dibeberkan Menpora Dito Ariotedjo, Bisa Bela Timnas Indonesia di Maret 2025?

Kabar Terkini Proses Naturalisasi Ole Romeny Dibeberkan Menpora Dito Ariotedjo, Bisa Bela Timnas Indonesia di Maret 2025?

Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora), Dito Ariotedjo, ditanyakan tentang kabar terkini proses naturalisasi calon striker Timnas Indonesia, Ole Romeny.
Buronan BNN! Wanita Cantik Ini Diduga Rekrut Jaringan Sabu Internasional

Buronan BNN! Wanita Cantik Ini Diduga Rekrut Jaringan Sabu Internasional

Andi Tri Amalia (39), seorang wanita cantik yang dikenal sebagai istri bandar narkoba jaringan internasional, kini masuk dalam DPO yang diterbitkan BNN
Drama Perceraian Baim Wong dan Paula Verhoeven, Kisah Anak di Tengah Persidangan Terungkap

Drama Perceraian Baim Wong dan Paula Verhoeven, Kisah Anak di Tengah Persidangan Terungkap

Baim Wong dan Paula Verhoeven kini tengah menghadapi proses sidang cerai di Pengadilan Agama Jakarta Selatan. 
Alasan Jens Raven Tak Dibawa ke Piala AFF 2024 Meski Rafael Struick Telat Gabung Timnas Indonesia

Alasan Jens Raven Tak Dibawa ke Piala AFF 2024 Meski Rafael Struick Telat Gabung Timnas Indonesia

Rafael Struick mendapatkan lampu hijau dari klubnya, Brisbane Roar untuk membela Timnas Indonesia di ajang Piala AFF 2024. 
Selengkapnya
Viral