"Ada batal satu di kloter satu karena hamil, dan penggantinya sudah ada. Yang satunya ada tertunda keberangkatan karena umur vaksin belum cukup. Keberangkatan jemaah tersebut ditunda (keberangkatan) ke kloter selanjutnya," tuturnya.
Terkait temuan Inspektorat Kemenag RI, Ikbal mengaku sudah mengubah sistem keberangkatan jemaah haji. Ia menjelaskan jika sebelumnya, jemaah haji dikumpul di Aula Mina lima jam sebelum keberangkatan, tetapi kali ini dipangkas hanya 1 jam.
"Jadi evaluasi kemarin dari awal jadwal dari Garuda, masuk aula pemberangkatan itu 5 jam sebelum take off. Setelah hitung ulang dan praktekan, kami bisa pangkas bisa 1-1,5 jam," ucapnya.
(wsn/asm)
Load more