LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Polda Sulsel sita produk skincare mengandung mercuri
Sumber :
  • Muhammad Noer

Aktivis Anti Korupsi Desak Kapolda Kembali Selidiki 16 Brand Skincare Paska Penetapan 3 Tersangka

Aktivis anti korupsi desak polisi kembali lakukan penyelidikan skincare lain yang diduga mengandung bahan berbahaya setelah tetapkan 3 tersangka kasus skincare

Selasa, 19 November 2024 - 20:17 WIB

Makassar, tvOnenews.com - Setelah menetapkan 3 tersangka dalam kasus skincare yang mengandung merkuri di Sulawesi Selatan (Sulsel), penyidik dirkrimsus Polda Sulsel dan BPOM Makassar agar segera kembali melakukan penyelidikan yang masih ada 16 brand skincare yang diduga ikut menggunakan bahan berbahaya beredar masif di sulsel, yang di lakukan lembaga Aktivis antikorupsi.

"Hasil uji lab nanti harus dipublish secara terbuka oleh BPOM. Agar kita bisa tahu mana yang mengandung bahan berbahaya dan mana yang aman," ujar Direktur Aktivis Lembaga Antikorupsi Sulsel (LAKSUS), Muh Ansar, Selasa (19/11/2024).

Ansar menegaskan, sedikitnya ada 16 merk skincare yang beredar masif di Sulsel. Kesembilan brand ini direkomendasikan untuk dilakukan uji lab di BPOM RI agar bisa segera ditetapkan statusnya.

Selanjutnya, terhadap brand yang terbukti melanggar, harus ada tindakan isolasi. Mereka harus dimasukkan dalam daftar hitam BPOM.

Baca Juga :

"Produk yang terbukti berbahaya harus diisolasi, lalu pemerintah sendiri harus menyatakan sebagai produk terlarang. Artinya tidak boleh beredar lagi," ungkap Ansar.

Selain itu, lembaga anti korupsi meminta adanya  langkah hukum terhadap owner pemilik skincare. Menurutnya, langkah ini penting untuk memutus rantai peredarannya yang sudah sangat dalam.

"Tindakan hukum adalah tujuan kita. Semua owner yang terbukti memproduksi skincare berbahaya harus dijerat pidana sesuai UU Kesehatan dan UU Perlindungan Konsumen," tandasnya.

Adapun daftar 9 brand skincare masing masing AF Glow, Pinky Beauty Glow, AJR Beauty, Jenranti Glow, SS Glow, Lissa Glow, RYK Glow, RK Glow, Putri Glow, WG Glow, Insani Glow,  Lindah Beuty Glow, Abhel Glow, TT Glow, SYR dan MH.

Sebelumnya, Polda Sulsel menetapkan tiga tersangka peredaran skincare berbahaya yang mengandung merkuri.

Para tersangka merupakan pemilik atau owner produk skincare. Suami Fenny Frans, Mustadir Dg Sila (MS) adalah pemilik skincare dengan brand FF, Mira Hayati adalah pemilik MH dan Agus Salim adalah pemilik Ratu Glow.

"Tiga tersangka yang telah ditetapkan dalam kasus ini adalah MH, MS dan AS," ungkap Kabid Humas Polda Sulsel Kombes Didik Supranoto dalam keterangannya, pekan lalu saat konfrensi pers di Polda Sulsel.

(mnr/asm)

 

Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Di Balik Kabar Baik Timnas Indonesia, Kabar Buruk Menghantui, 2 Pemain Kunci Bakal Absen saat Lawan Australia

Di Balik Kabar Baik Timnas Indonesia, Kabar Buruk Menghantui, 2 Pemain Kunci Bakal Absen saat Lawan Australia

Di balik kabar baik atas kemenangan Timnas Indonesia dari Arab Saudi di Stadion Utama GBK, Selasa (19/11/2024) malam WIB, dengan skor 2-0.
Soal Pemanfaatan Aset Kantin Sekolah, Pemprov DKI Jakarta Sepakat dengan DPRD

Soal Pemanfaatan Aset Kantin Sekolah, Pemprov DKI Jakarta Sepakat dengan DPRD

Pemerintah Provinsi DKI Jakarta sepakat dengan DPRD guna menyiapkan rancangan payung hukum mengoptimalkan retribusi dari seluruh kantin sekolah.
Hasil Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia: Tim Timur Tengah Terpuruk, Timnas Indonesia Buat Malu Arab Saudi Hingga Qatar Kalah Telak

Hasil Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia: Tim Timur Tengah Terpuruk, Timnas Indonesia Buat Malu Arab Saudi Hingga Qatar Kalah Telak

Tujuh pertandingan pun telah selesai dilaksanakan dengan dua pertandingan tersisa di Kualifikasi Piala Dunia 2026 yang berlangsung pada Rabu (20/11/2024) dini hari WIB. 
Bikin Malu! Debat Pilkada Aceh Dihentikan Usai Ricuh, Begini Kronologisnya

Bikin Malu! Debat Pilkada Aceh Dihentikan Usai Ricuh, Begini Kronologisnya

Pelaksanaan debat kandidat ketiga pasangan calon Gubernur dan Wakil Gubernur Aceh pada Pilkada 2024 sempat terjadi kericuhan.
Pertumbuhan Ekonomi Bisa Capai 8 Persen, Pakar Soroti Kebijakan Tepat Pemerintahan Presiden Prabowo Subianto

Pertumbuhan Ekonomi Bisa Capai 8 Persen, Pakar Soroti Kebijakan Tepat Pemerintahan Presiden Prabowo Subianto

Pakar ekonomi sekaligus Sekretaris Bidang Kebijakan Ekonomi DPP Partai Golkar Abdul Rahman Farisi menilai target pemerintahan Presiden Prabowo Subianto sebesar 8 persen per tahun bisa dipenuhi.
Timnas Indonesia Cetak Sejarah, Elang Hijau Mati Kutu! Maarten Paes Ajak Suporter Rayakan Kemenangan

Timnas Indonesia Cetak Sejarah, Elang Hijau Mati Kutu! Maarten Paes Ajak Suporter Rayakan Kemenangan

Usai kalah dari Jepang, kini Timnas Indonesia cetak sejarah di Kualifikasi Piala Dunia 2026. Pasalnya, Timnas Indonesia keluar sebagai pemenang
Trending
Arab Saudi Disebut Mafia oleh Suporter Timnas Indonesia, Herve Renard Beri Reaksi: Ini Negara yang Luar Biasa

Arab Saudi Disebut Mafia oleh Suporter Timnas Indonesia, Herve Renard Beri Reaksi: Ini Negara yang Luar Biasa

Pelatih Arab Saudi, Herve Renard memberikan komentar terkait para pemain Green Falcons yang disoraki 'mafia' oleh suporter Garuda di Stadion Gelora Bung Karno.
Jurnalis Asia Gempar Melihat Penampilan Marselino Ferdinan di Laga Kontra Arab Saudi, Pemain Timnas Indonesia Itu sampai Dibilang…

Jurnalis Asia Gempar Melihat Penampilan Marselino Ferdinan di Laga Kontra Arab Saudi, Pemain Timnas Indonesia Itu sampai Dibilang…

Jurnalis di Asia gempar melihat penampilan apik Marselino Ferdinan yang mencetak dua gol di pertandingan Timnas Indonesia melawan Arab Saudi di GBK, Selasa.
Erick Thohir Sampaikan Pesan Penting di Locker Room Usai Kemenangan Timnas Indonesia Atas Arab Saudi

Erick Thohir Sampaikan Pesan Penting di Locker Room Usai Kemenangan Timnas Indonesia Atas Arab Saudi

Timnas Indonesia berhasil meraih kemenangan perdana di putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia. 
Shin Tae-yong Jelaskan Alasan Ubah Formasi Timnas Indonesia dari 3-4-3 Jadi 3-5-2 saat Taklukkan Arab Saudi 2-0

Shin Tae-yong Jelaskan Alasan Ubah Formasi Timnas Indonesia dari 3-4-3 Jadi 3-5-2 saat Taklukkan Arab Saudi 2-0

Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong membeberkan terkait kunci kemenangan atas Arab Saudi di Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia, Selasa (19/11/2024).
Euphoria Kemenangan Atas Arab Saudi Berakhir Lebih Cepat, Pemain Timnas Indonesia Abroad Tinggalkan Jakarta

Euphoria Kemenangan Atas Arab Saudi Berakhir Lebih Cepat, Pemain Timnas Indonesia Abroad Tinggalkan Jakarta

Timnas Indonesia berhasil mencatatkan kemenangan perdana di putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia. 
Marselino Ferdinan Bongkar Momen Titik Balik Timnas Indonesia Mampu Kalahkan Arab Saudi 2-0: Semua Beban Lepas

Marselino Ferdinan Bongkar Momen Titik Balik Timnas Indonesia Mampu Kalahkan Arab Saudi 2-0: Semua Beban Lepas

Pemain Timnas Indonesia, Marselino Ferdinan membeberkan kunci sukses sehingga mampu mencetak dua gol atau brace kala menumbangkan Arab Saudi dengan skor 2-0.
Hasil Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia: Tim Timur Tengah Terpuruk, Timnas Indonesia Buat Malu Arab Saudi Hingga Qatar Kalah Telak

Hasil Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia: Tim Timur Tengah Terpuruk, Timnas Indonesia Buat Malu Arab Saudi Hingga Qatar Kalah Telak

Tujuh pertandingan pun telah selesai dilaksanakan dengan dua pertandingan tersisa di Kualifikasi Piala Dunia 2026 yang berlangsung pada Rabu (20/11/2024) dini hari WIB. 
Selengkapnya
Viral