"Pasokan berasnya aman, tetapi saat ini gabah yang tidak tersedia, mungkin pengaruh musim atau gagal panen sehingga gabah tidak tersedia di Madina. Beberapa minggu ke depan mungkin akan berangsur normal karena beberapa daerah sudah memasuki masa panen,” jelas Parlin Lubis sambil berlalu meninggalkan Kantor Bupati Madina.
Saat ini kebutuhan bahan baku beras di Kabupaten Madina atau gabah padi terpaksa didatangkan dari luar daerah karena padi lokal tidak bisa memenuhi kebutuhan daerah ini.(RSR/LNO)
Load more