LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Kasat Reskrim Polresta Tanjungpinang didampingi Kasi Humas
Sumber :
  • Tim TvOne/Kurnia

Setelah Video Viral, Polisi Akui Sulit Tangani Perkara Dugaan Malpraktik RSUP RAT Tanjungpinang

Polresta Tanjungpinang akhirnya angkat bicara, terkait viral nya video ibu korban dugaan malpraktik di Rumah Sakit Umum Provinsi Raja Ahmad Tabib (RSUP RAT), ya

Senin, 4 September 2023 - 12:21 WIB

Tanjungpinang, tvOnenews.com - Polresta Tanjungpinang akhirnya angkat bicara, terkait viral nya video ibu korban dugaan malpraktik di Rumah Sakit Umum Provinsi Raja Ahmad Tabib (RSUP RAT), yang meminta keadilan kepada Presiden hingga Kapolri.

Polisipun mengakui, video yang telah viral di media sosial (medsos) ini memang ada kaitannya, dengan perkara yang sedang ditangani dan dalam proses di Satreskrim Polresta Tanjungpinang.

"Kejadian tanggal 5 Mei yang lalu. Kita menerima laporan dugaan malpraktik ini 13 Mei. Sejak itu kita membentuk tim khsus untuk melakukan penyelidikan, sampai saat ini," ujar Kasatreskrim Polresta Tanjungpinang, AKP Mohamad Darma Ardiyaniki, Senin (4/9/2023).

Darma menerangkan, kasus dugaan malapraktik ini merupakan perkara katagori sangat sulit. Jadi, penyidik memerlukan waktu relatif yang panjang dalam proses penyelidikan kasus tersebut.

Baca Juga :

Dalam penyelidikan, penyidik harus menganalisis berkas rekam medis persalinan Winda (orang tua korban) yang sangat tebal, dan cukup memakan waktu yang lama. Sehingga, hal ini merupakan alasan dan penyebab penyelidikan berjalan lama.

"Rekam medisnya hampir 100 halaman dan harus dianalisa dengan jeli, untuk menemukan apakah dalam proses persalinan itu apakah ada prosedur yang tidak dilaksanakan. Sehingga mengakibatkan luka berat terhadap bayi," ungkapnya.

Sejak melakukan penyelidikan pada 14 Mei yang lalu, Darma mengakui bahwa pihaknya telah memeriksa 15 orang saksi. Belasan orang ini ialah korban atau terlapor, tenaga kesehatan (nakes) yang menangani persalinan, hingga dokter di RSUP RAT yang terkait.

Halaman Selanjutnya :
Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
UFC 309 Resmi Diumumkan: Perebutan Gelar Hingga Pertarungan Ulang Bakal Terjadi

UFC 309 Resmi Diumumkan: Perebutan Gelar Hingga Pertarungan Ulang Bakal Terjadi

Gelaran UFC 309 secara resmi telah diumumkan. Berdasarkan laman resmi UFC Pertarungan tersebut akan diselenggarakan di Madison Square Garden, New York, Amerika Serikat.
Muncul Api dan Asap Hitam di Bagian Mesin, Begini Update Kondisi 121 Penumpang Pesawat Trigana Air

Muncul Api dan Asap Hitam di Bagian Mesin, Begini Update Kondisi 121 Penumpang Pesawat Trigana Air

"Selanjutnya semua kru dan penumpang pesawat Trigana Air diterbangkan ke tujuan yaitu Wamena dengan pesawat lain,"
Hasil Survei Tunjukkan Publik Optimistis Erick Thohir Bawa Timnas Indonesia ke Piala Dunia 

Hasil Survei Tunjukkan Publik Optimistis Erick Thohir Bawa Timnas Indonesia ke Piala Dunia 

Timnas Indonesia saat ini berjuang di putaran ketiga Kualifikasi Piala Duniaa 2026 Zona Asia. 
Ketum Kadin Anindya Bakrie Pastikan Dampingi Lawatan Perdana Presiden Prabowo dan Para Menteri ke Luar Negeri, Ini Misinya

Ketum Kadin Anindya Bakrie Pastikan Dampingi Lawatan Perdana Presiden Prabowo dan Para Menteri ke Luar Negeri, Ini Misinya

Ketum Kadin Anindya Bakrie memastikan turut dalam kunjungan Presiden Prabowo ke luar negeri yang akan berlangsung lebih dari dua pekan, mulai akhir pekan ini.
Dukungan Ribuan Jakmania akan Bakar Semangat Persija! Carlos Pena Siap Ambil Poin Penuh Saat Lawan Madura United

Dukungan Ribuan Jakmania akan Bakar Semangat Persija! Carlos Pena Siap Ambil Poin Penuh Saat Lawan Madura United

Carlos Pena menyambut positif kehadiran The Jakmania yang akan menyaksikan pertandingan Persija Jakarta melawan Madura United pada pekan ke-10 Liga 1 2024-2025.
Ini 7 Isu Tema Krusial Permasalahan yang Menjadi Materi Debat Perdana Pilgub Jabar 

Ini 7 Isu Tema Krusial Permasalahan yang Menjadi Materi Debat Perdana Pilgub Jabar 

Komisi Pemilihan Umum (KPU) Jawa Barat mulai matangkan persiapan debat perdana bagi empat pasangan calon (Paslon) di Pemilihan Gubernur Jawa Barat, yang akan digelar pada Rabu 11 November 2024, di Graha Sanusi Universitas Padjajaran, Kota Bandung.
Trending
Shin Tae-yong Dihujani Kabar Baik Secara Beruntun Jelang Laga Timnas Indonesia Lawan Jepang dan Arab Saudi, Apa Saja?

Shin Tae-yong Dihujani Kabar Baik Secara Beruntun Jelang Laga Timnas Indonesia Lawan Jepang dan Arab Saudi, Apa Saja?

Shin Tae-yong dihujani kabar gembira dari Kevin Diks dan Mees Hilgers jelang pertandingan Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026 kontra Jepang dan Arab Saudi
Berharap Disambut Baik Fans Garuda di SUGBK, Suporter Timnas Jepang: Kami Ingin...

Berharap Disambut Baik Fans Garuda di SUGBK, Suporter Timnas Jepang: Kami Ingin...

Timnas Indonesia akan menjamu Jepang pada laga lanjutan Kualifikasi Piala Dunia 2026 dan kedua tim dijadwalkan saling berhadapan pada Jumat  15 November 2024.
Coach Justin Tegas Sebut Permintaan PSSI Tak Masuk Akal, Minta Timnas Indonesia Ingat Hal Penting Ini dari Skuad Samurai Biru: Pemain Jepang Itu...

Coach Justin Tegas Sebut Permintaan PSSI Tak Masuk Akal, Minta Timnas Indonesia Ingat Hal Penting Ini dari Skuad Samurai Biru: Pemain Jepang Itu...

Coach Justin blak-blakan bilang permintaan PSSI tak masuk akal perihal Timnas Indonesia menang lawan Jepang. Minta berkaca diri dari pemain Samurai Biru yang...
Setelah Kevin Diks, PSSI Langsung Beri Bocoran soal Proses Naturalisasi Calon Striker Timnas Indonesia Selanjutnya: Siapa Dia?

Setelah Kevin Diks, PSSI Langsung Beri Bocoran soal Proses Naturalisasi Calon Striker Timnas Indonesia Selanjutnya: Siapa Dia?

Sekretaris Jenderal (Sekjen) PSSI, Yunus Nusi angkat bicara terkait proses naturalisasi selanjutnya untuk calon pemain berposisi penyerang Timnas Indonesia.
Media Vietnam Sudah Tahu AFC dan FIFA Tak akan Biarkan Striker Ganas Ini Bantu Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026

Media Vietnam Sudah Tahu AFC dan FIFA Tak akan Biarkan Striker Ganas Ini Bantu Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026

Menurut media Vietnam, striker ganas ini tak akan bisa membela Timnas Indonesia asuhan Shin Tae-yong untuk lolos ke Piala Dunia 2026 dan AFF 2024, ada apa?
Top 3 Bola: Striker Brasil Bersedia Dinaturalisasi, Daftar Pemain untuk Piala AFF 2024 Full Liga 1, hingga Jawaban Menohok PSSI kepada DPR

Top 3 Bola: Striker Brasil Bersedia Dinaturalisasi, Daftar Pemain untuk Piala AFF 2024 Full Liga 1, hingga Jawaban Menohok PSSI kepada DPR

Rangkaian tiga berita bola terpopuler di tvOnenews.com sepanjang Senin, 4 November 2024.
Shin Tae-yong Akhirnya Putuskan Coret Mees Hilgers dari Timnas Indonesia karena Alami Cedera? Sumardji: Tadi Saya Tanya ke...

Shin Tae-yong Akhirnya Putuskan Coret Mees Hilgers dari Timnas Indonesia karena Alami Cedera? Sumardji: Tadi Saya Tanya ke...

Manajer Timnas Indonesia, Sumardji bicara kemungkinan Mees Hilgers dicoret Shin Tae-yong jelang laga Kualifikasi Piala DUnia 2026 Lwan Jepang dan Arab Saudi.
Selengkapnya
Viral