LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Kepala Dinas Pendidikan Provinsi Sumatera Utara, Abdul Haris Lubis.
Sumber :
  • Bahana

Buntut Siswi Tidak Naik Kelas, Kepsek SMAN 8 Medan Terancam Dicopot

Buntut Siswi MSF tidak naik kelas usai sang ayah melaporkan dugaan korupsi dan pungli yang dilakukan oleh Kepala Sekolah SMA Negeri 8 Medan, Rosmaida Asianna Purba kini berbuntut panjang.

Selasa, 25 Juni 2024 - 18:39 WIB

Medan, tvOnenews.com - Buntut Siswi MSF tidak naik kelas usai sang ayah melaporkan dugaan korupsi dan pungli yang dilakukan oleh Kepala Sekolah SMA Negeri 8 Medan, Rosmaida Asianna Purba kini berbuntut panjang.

Kepala Dinas Pendidikan Provinsi Sumatera Utara, Abdul Haris Lubis pun angkat bicara. Ia menyebutkan bahwa penetapan kriteria kenaikan kelas memang ditetapkan oleh sekolah itu sendiri berdasarkan Permendikbud nomor 23 tahun 2016.

"Memang apa yang terjadi bahwa yang pertama untuk menetapkan kriteria kenaikan kelas itu memang ditetapkan oleh satuan sekolah itu sendiri berdasarkan Permendikbud nomor 23 tahun 2016," ucapnya saat melangsungkan live dialog bersama tvOne diprogram Kabar Utama Pagi, Selasa (25/6/2024).

Sehingga, kata Haris berdasarkan apa yang ditetapkan oleh aturan sekolah tentang kriteria kenaikan kelas itu yang mereka tetapkan dalam membuat siswi tidak naik kelas.

Baca Juga :

Lanjutnya dalam memberikan keterangan, seharusnya pihak sekolah yakni Kepala Sekolah SMA Negeri 8 Medan ini dalam menetapkan kriteria kenaikan kelas harus ditentukan di awal tahun pembelajaran.

"Tetapi perlu kita klarifikasi hari ini, dalam menetapkan kriteria kenaikan kelas itu harusnya ditetapkan di awal tahun pembelajaran dan ini ternyata kami temukan ditetapkan pada 20 juni lalu," sambungnya.

Sehingga, hal tersebut dikatakan Haris tidak seusai prosuder dan tidak semestinya yang menjadikan ini sebuah kesalahan yang cukup fatal.

“Nah ini tentu tidak prosedurnya yang tidak semestinya. Lalu kita juga menemukan bahwa tidak Ada pembinaan atau sosialisasi terhadap guru, orang tua atau siswa. Ini menjadi salah satu kesalahan yang cukup fatal juga," bebernya.

Bahkan, dari kejadian ini. Kepala Sekolah SMA Negeri 8 Medan, Rosmaida Asianna Purba terancam dicopot.

"Bisa saja terjadi, nanti kita lihat situasinya bagaimana. Kita lihat nanti bagaimana ya, itu bisa saja," tegasnya saat ditemui di acara rapat PON Aceh-Sumut. (bsg/nof)

Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Pengamat Politik Beberkan Prabowo Effect di Pilgub Jateng Meroket, Sejumlah Calon Gerindra Bakal Dapat Berkahnya

Pengamat Politik Beberkan Prabowo Effect di Pilgub Jateng Meroket, Sejumlah Calon Gerindra Bakal Dapat Berkahnya

Pengamat politik dari Universitas Indonesia (UI) Cecep Hidayat menyoroti Pemilihan Gubernur (Pilgub) Jawa Tengah (Jateng), dengan adanya efek Prabowo Subianto.
Minta Keadilan soal Pembagian Kuota Pelayanan Transportasi, Puluhan Operator Jaklingko Ingin Fraksi Demokrat DPRD Turun Tangan

Minta Keadilan soal Pembagian Kuota Pelayanan Transportasi, Puluhan Operator Jaklingko Ingin Fraksi Demokrat DPRD Turun Tangan

Minta keadilan soal pembagian kuota pelayanan transportasi, puluhan operator yang berurusan dengan pengadaan armada Jaklingko mengadukan nasibnya pada Fraksi Demokrat di DPRD DKI Jakarta.
Niat Hati Hindari Kejaran Polisi Usai Viral, Jambret di CFD Sempat 'Nyamar' Jadi Topeng Monyet Sampai ke Sukabumi

Niat Hati Hindari Kejaran Polisi Usai Viral, Jambret di CFD Sempat 'Nyamar' Jadi Topeng Monyet Sampai ke Sukabumi

Polda Metro Jaya mengungkap seorang pelaku jambret yang beraksi saat car free day (CFD) di kawasan Sudirman Jakarta sempat menyamar menjadi tukang topeng monyet
Pj Wali Kota Bogor Hery Antasari Beri Peringatan Keras, Para ASN di Wilayahnya Mesti Siap-siap Kena Sanksi Jika Lakukan Ini

Pj Wali Kota Bogor Hery Antasari Beri Peringatan Keras, Para ASN di Wilayahnya Mesti Siap-siap Kena Sanksi Jika Lakukan Ini

Penjabat (Pj) Wali Kota Bogor, Jawa Barat, Hery Antasari secara tegas bakal memberikan sanksi terhadap aparatur sipil negara (ASN)
Tak hanya Shalat Tahajud, Waktu Taubat Paling Tepat agar Dosa Terhapuskan di Kondisi ini Kata Ustaz Adi Hidayat

Tak hanya Shalat Tahajud, Waktu Taubat Paling Tepat agar Dosa Terhapuskan di Kondisi ini Kata Ustaz Adi Hidayat

Ustaz Adi Hidayat mengingatkan waktu paling tepat untuk taubat bukan hanya shalat tahajud. UAH menegaskan kondisi ini paling terbaik agar segala dosa diampuni.
5 Cara Mudah Menghasilkan Uang dari TikTok Tanpa Harus Berjualan, TikTokers Wajib Tahu!

5 Cara Mudah Menghasilkan Uang dari TikTok Tanpa Harus Berjualan, TikTokers Wajib Tahu!

Tanpa harus menjual produk tertentu secara langsung, pengguna TikTok bisa mendapatkan penghasilan melalui beberapa program. Berikut beberapa cara yang mudah.
Trending
Kecurigaan Menguat, Polda Jawa Barat Buka-bukaan Hasil Tes Psikologis Forensik Sidang Praperadilan Kasus Vina Cirebon, Pegi Setiawan Sempat Didapati Lakukan Ini...

Kecurigaan Menguat, Polda Jawa Barat Buka-bukaan Hasil Tes Psikologis Forensik Sidang Praperadilan Kasus Vina Cirebon, Pegi Setiawan Sempat Didapati Lakukan Ini...

Fakta baru terus mengalir pada kasus pemerkosaan dan pembunuhan sejoli muda Vina dan Eky di Cirebon, Jawa Barat di sidang Praperadilan tersangka Pegi Setiawan.
5 Cara Mudah Menghasilkan Uang dari TikTok Tanpa Harus Berjualan, TikTokers Wajib Tahu!

5 Cara Mudah Menghasilkan Uang dari TikTok Tanpa Harus Berjualan, TikTokers Wajib Tahu!

Tanpa harus menjual produk tertentu secara langsung, pengguna TikTok bisa mendapatkan penghasilan melalui beberapa program. Berikut beberapa cara yang mudah.
Bus Ranau Indah Terjun ke Jurang di Lampung Barat, Satu Orang Meninggal Dunia dan 30 Luka-luka

Bus Ranau Indah Terjun ke Jurang di Lampung Barat, Satu Orang Meninggal Dunia dan 30 Luka-luka

Kecelakaan tragis terjadi pada sebuah bus Ranau Indah di Pekon Simpang Sari, Kecamatan Sumber Jaya, Lampung Barat, sekitar pukul 15.00 WIB, Rabu (3/7/2024).
Reminisensi 100 Hari Kerja KPPU, Fanshurullah Asa: Banyak Atasi Kasus Persaingan Usaha di Pasar Digital

Reminisensi 100 Hari Kerja KPPU, Fanshurullah Asa: Banyak Atasi Kasus Persaingan Usaha di Pasar Digital

Ketua Komisi Pengawas Persaingan Usaha (KPPU), M. Fanshurullah Asa bercerita apa saja yang sudah dikerjakan oleh pihaknya dalam 100 hari kerja sejak dilantik oleh Presiden Joko Widodo (Jokowi) pada Januari yang lalu.
Pj Wali Kota Bogor Hery Antasari Beri Peringatan Keras, Para ASN di Wilayahnya Mesti Siap-siap Kena Sanksi Jika Lakukan Ini

Pj Wali Kota Bogor Hery Antasari Beri Peringatan Keras, Para ASN di Wilayahnya Mesti Siap-siap Kena Sanksi Jika Lakukan Ini

Penjabat (Pj) Wali Kota Bogor, Jawa Barat, Hery Antasari secara tegas bakal memberikan sanksi terhadap aparatur sipil negara (ASN)
Tak hanya Shalat Tahajud, Waktu Taubat Paling Tepat agar Dosa Terhapuskan di Kondisi ini Kata Ustaz Adi Hidayat

Tak hanya Shalat Tahajud, Waktu Taubat Paling Tepat agar Dosa Terhapuskan di Kondisi ini Kata Ustaz Adi Hidayat

Ustaz Adi Hidayat mengingatkan waktu paling tepat untuk taubat bukan hanya shalat tahajud. UAH menegaskan kondisi ini paling terbaik agar segala dosa diampuni.
Niat Hati Hindari Kejaran Polisi Usai Viral, Jambret di CFD Sempat 'Nyamar' Jadi Topeng Monyet Sampai ke Sukabumi

Niat Hati Hindari Kejaran Polisi Usai Viral, Jambret di CFD Sempat 'Nyamar' Jadi Topeng Monyet Sampai ke Sukabumi

Polda Metro Jaya mengungkap seorang pelaku jambret yang beraksi saat car free day (CFD) di kawasan Sudirman Jakarta sempat menyamar menjadi tukang topeng monyet
Selengkapnya
Viral
Jadwal Hari Ini
Jam
Jadwal Acara
Kabar Petang
02:30 - 03:00
Kabar Utama Pagi
03:00 - 03:30
Kabar Utama 2
03:30 - 04:00
Kabar Hari ini
04:00 - 04:30
Kabar Arena Pagi 2
04:30 - 06:00
Kabar Pagi
Selengkapnya