LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Ribuan masyarakat di Yogyakarta melakukan aksi damai dengan turun ke Jalan Malioboro, Kota Yogyakarta, Kamis (22/8/2024).
Sumber :
  • Tim tvOne - Sri Cahyani Putri

Ribuan Warga di Yogyakarta Turun ke Jalan Kawal Putusan MK, Tuntut Revisi UU Pilkada Dibatalkan

Ratusan masyarakat di Yogyakarta melakukan aksi damai dengan turun ke Jalan Malioboro, Kamis (22/8/2024) menolak revisi UU Pilkada.

Kamis, 22 Agustus 2024 - 13:33 WIB

Yogyakarta, tvOnenews.com - Ratusan masyarakat di Yogyakarta melakukan aksi damai dengan turun ke Jalan Malioboro, Kamis (22/8/2024) menolak revisi UU Pilkada.

Diawali dari parkiran Abu Bakar Ali, massa bergerak menuju titik kedua yakni depan Kantor DPRD DIY.

Massa dari berbagai elemen juga membawa sejumlah spanduk bertuliskan sindiran terhadap elite politik turut menghiasi aksi tersebut.

Aksi turun ke jalan dipicu adanya perusakan demokrasi yang dilakukan oleh sebagian kelompok elite dengan menganulir putusan Mahkamah Konstitusi (MK) sejak periode Pemilihan Presiden (Pilpres) hingga Pilkada mendatang.

Baca Juga :

Ditambah adanya revisi Undang-undang (UU) Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2024 kian memperkeruh situasi politik di Indonesia sekarang ini.

Oleh karena itu, rakyat dengan tegas menuntut para penguasa untuk membatalkan revisi UU tersebut.

"Tuntutan rakyat, tegas membatalkan revisi UU Pilkada," kata salah satu orator.

Dia pun meminta warga agar turut mengawal dan menjaga kualitas demokrasi ke depan. 

"Jadi tidak hanya terbatas saat Pilkada tapi prinsip demokrasi ditegakkan disetiap tahapnya," ucapnya.

Selepas dari DPRD DIY, massa aksi berjalan menuju titik ketiga, Gedung Istana Kepresidenan Yogyakarta dan berakhir di Titik Nol Yogyakarta. (scp/buz)

Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Jadi Bank Syariah Terbesar ke-9 di Dunia, BSI Bakal Buka Cabang di Arab Saudi

Jadi Bank Syariah Terbesar ke-9 di Dunia, BSI Bakal Buka Cabang di Arab Saudi

Menurut Erick, BSI berpeluang naik ke peringkat 6, sebab Indonesia merupakan negara dengan pemeluk agama islam terbesar kedua di dunia setelah Pakistan.
Gibran Rakabuming Raka Pimpin Ziarah Nasional di TMP Kalibata

Gibran Rakabuming Raka Pimpin Ziarah Nasional di TMP Kalibata

Wakil Presiden RI, Gibran Rakabuming Raka menjadi inspektur upacara dalam rangka ziarah nasional memperingati Hari Pahlawan, di Taman Makam Pahlawan Kalibata
Presiden Prabowo Larang Beking-bekingan  di Judi “Online”, Waketum MUI Berikan Pesan Ini

Presiden Prabowo Larang Beking-bekingan di Judi “Online”, Waketum MUI Berikan Pesan Ini

Waketum Majelis Ulama Indonesia (MUI) Anwar Abbas menyoroti soal larangan tegas Presiden Prabowo Subianto kepada institusi perihal beking-bekingan judi "online"
Timnas Indonesia Vs Vietnam, Ini Jadwal Siaran Langsung Final ASEAN Futsal Championship 2024: Trik Hector Souto untuk Evan Soumilena cs demi Rebut Trofi

Timnas Indonesia Vs Vietnam, Ini Jadwal Siaran Langsung Final ASEAN Futsal Championship 2024: Trik Hector Souto untuk Evan Soumilena cs demi Rebut Trofi

Berikut jadwal siaran langsung Timnas Futsal Indonesia vs Vietnam di final ASEAN Futsal Championship 2024 alias Piala AFF Futsal 2024 malam ini WIB.
Jadwal Siaran Langsung Final Korea Masters 2024: Hari Ini 2 Wakil Indonesia Siap Gondol Gelar Juara

Jadwal Siaran Langsung Final Korea Masters 2024: Hari Ini 2 Wakil Indonesia Siap Gondol Gelar Juara

Jadwal siaran langsung final Korea Masters 2024, di mana dua wakil Indonesia termasuk Putri Kusuma Wardani siap menggondol gelar juara, Minggu (10/11/2024).
Siapkan Payung, BMKG Prakirakan Cuaca Sebagian Besar Wilayah Diprakirakan Hujan Ringan

Siapkan Payung, BMKG Prakirakan Cuaca Sebagian Besar Wilayah Diprakirakan Hujan Ringan

Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) memprakirakan cuaca di sebagian besar wilayah ibu kota provinsi hujan ringan pada peringatan Hari Pahlawan.
Trending
Penyebab Timnas Indonesia Disanksi FIFA hingga Rp358 Juta Jelang Jamu Jepang dan Arab Saudi di Kualifikasi Piala Dunia 2026

Penyebab Timnas Indonesia Disanksi FIFA hingga Rp358 Juta Jelang Jamu Jepang dan Arab Saudi di Kualifikasi Piala Dunia 2026

Penyebab Timnas Indonesia disanksi FIFA hingga Rp358 juta jelang melawan Jepang dan Arab Saudi di putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia Grup C terungkap.
Tak Malu-malu Lagi, Betrand Peto Minta Satu Hal ini ke Sarwendah: Setiap Hari…

Tak Malu-malu Lagi, Betrand Peto Minta Satu Hal ini ke Sarwendah: Setiap Hari…

Jauh sebelum perceraian Sarwendah dan Ruben Onsu, Betrand Peto ternyata sempat meminta permintaan khusus pada ibu sambungnya. Seperti apa? Simak artikelnya
Ragnar Oratmangoen Akui Kurang Suka Jakarta karena 2 Alasan, Meskipun Sangat Cinta Indonesia Negara Toleran dalam Beragama

Ragnar Oratmangoen Akui Kurang Suka Jakarta karena 2 Alasan, Meskipun Sangat Cinta Indonesia Negara Toleran dalam Beragama

Ragnar Oratmangoen sebagai pemain Timnas Indonesia ini menjelaskan, kalau ia merasa kurang nyaman atau suka dengan Kota Jakarta. Bukan tanpa alasan, berikut ..
Timnas Indonesia Dihujani 4 Sanksi FIFA Jelang Lawan Jepang dan Arab Saudi di Kualifikasi Piala Dunia 2026, Asisten Shin Tae-yong Terlibat!

Timnas Indonesia Dihujani 4 Sanksi FIFA Jelang Lawan Jepang dan Arab Saudi di Kualifikasi Piala Dunia 2026, Asisten Shin Tae-yong Terlibat!

Timnas Indonesia mendapatkan empat sanksi dari FIFA jelang melawan Jepang dan Arab Saudi di putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia Grup C.
Top 3 Bola: Ada Striker Baru Tahun 2025, Media Jepang Mendadak Panik, hingga Kevin Diks Bisa Main Lawan Jepang?

Top 3 Bola: Ada Striker Baru Tahun 2025, Media Jepang Mendadak Panik, hingga Kevin Diks Bisa Main Lawan Jepang?

Top 3 berita bola dan Timnas Indonesia di tvOnenews.com sepanjang Sabtu, 9 November 2024.
Daftar Lengkap Sanksi FIFA untuk Timnas Indonesia Jelang Laga Kontra Jepang dan Arab Saudi: Mulai dari Peringatan hingga Banned 4 Laga

Daftar Lengkap Sanksi FIFA untuk Timnas Indonesia Jelang Laga Kontra Jepang dan Arab Saudi: Mulai dari Peringatan hingga Banned 4 Laga

Daftar lengkap sanksi FIFA untuk Timnas Indonesia jelang pertandingan melawan Jepang dan Arab Saudi di putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia.
KPK Masih Kesulitan Lacak Lokasi Gubernur Kalimantan Selatan yang Kabur Usai Ditetapkan Tersangka

KPK Masih Kesulitan Lacak Lokasi Gubernur Kalimantan Selatan yang Kabur Usai Ditetapkan Tersangka

KPK sedang melacak beberapa lokasi yang diduga menjadi tempat pelarian Gubernur Kalimantan Selatan Sahbirin Noor alias Paman Birin, tersangka kasus dugaan suap lelang proyek di provinsi tersebut.
Selengkapnya
Viral