LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Kuliner jenang di Pasar Ngasem Yogyakarta.
Sumber :
  • Tim tvOne - Nuryanto

Jenang Pasar Ngasem Yogyakarta, Kuliner Jadul yang Makin Diminati Kalangan Gen Z

Yogyakarta dikenal sebagai surga kuliner tradisional dan jadul yang hingga kini masih diburu para penikmat kuliner.

Senin, 11 November 2024 - 14:48 WIB

Yogyakarta, tvOnenews.com - Yogyakarta dikenal sebagai surga kuliner tradisional dan jadul yang hingga kini masih diburu para penikmat kuliner. Salah satunya, jajanan aneka jenang di pasar Ngasem yang diolah menggunakan resep tradisional berbahan pangan lokal, seperti tepung beras, ketan, ubi, santan kelapa, hingga isian nangka.

Menurut penjualnya, Fajar Suryati, kuliner jenang yu Jumilah di pasar Ngasem awalnya dipasarkan di kampung Sranggahan, Ngampilan, Kota Yogyakarta pada era tahun 1970an. Sebagai generasi kedua, ia berharap bisa melestarikan kuliner tradisional yang telah diwariskan secara turun-temurun.

"Saat ini ada delapan jenis jenang jadul yang bisa dinikmati pecinta kuliner. Yakni jenang sumsum, jenang lobe-lobe, candil telo atau grendil, jenag pati telo, candil tepung ketan, hingga jenang krtan hitam," jelasnya.

Ia menjelaskan aneka jenang yang berada di pasar Ngasem selalu dibuka sejak pagi, dan akan selalu habis diserbu sekitar pukul 10.00 WIB. Soal harga sangat terjangkau, yakni seharga 10 ribu rupiah per porsinya. Sementara jika dibungkus hanya menambah biaya seribu rupiah.

Baca Juga :

Foto: Jenang Yu Jumilah di Pasar Ngasem Yogyakarta. (Nuryanto)

Uniknya, menurut Fajar, kuliner jadul dan sudah langka kini justru diminati kalangan muda, termasuk gen z dan millenial. Pembeli tak hanya dari Kota Yogyakarta, namun juga dari pelancong atau wisatawan luar kota.

Halaman Selanjutnya :
Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Meski Main Kandang, Media Inggris Pilih Bersikap Realistis, Sebut Timnas Indonesia Takkan Sedikitpun Bisa Curi Poin dari Jepang

Meski Main Kandang, Media Inggris Pilih Bersikap Realistis, Sebut Timnas Indonesia Takkan Sedikitpun Bisa Curi Poin dari Jepang

Meskipun bakal didukung oleh puluhan ribu suporter di GBK, namun media Inggris tetap tak menganggap Timnas Indonesia bisa mencuri satu poin dari tim Jepang.
Bos Mata-mata Amerika Datangi Prabowo di Washington DC, Pertemuan Digelar Tertutup

Bos Mata-mata Amerika Datangi Prabowo di Washington DC, Pertemuan Digelar Tertutup

Presiden Prabowo Subianto menerima Direktur Central Intelligence Agency (CIA) William J Burns dan rombongan di sela kunjungan kenegaraan di Amerika Serikat (AS), Selasa (12/11/2024). Mereka mendatangi Presiden Prabowo Subianto di Wisma Indonesia, Washington DC.
Persidangan Helena Lim Cs, Hakim Desak Auditor BPKP Jelaskan Kerugian PT Timah

Persidangan Helena Lim Cs, Hakim Desak Auditor BPKP Jelaskan Kerugian PT Timah

Auditor investigasi Badan Pengawasan Keuangan dan Pembangunan (BPKP), Suaedi, dihadirkan jaksa dalam sidang dugaan korupsi pengelolaan timah di PT Timah.
Jay Idzes Akhirnya Bertemu KW-nya, Netizen: Malah Bang Jay yang Kegirangan

Jay Idzes Akhirnya Bertemu KW-nya, Netizen: Malah Bang Jay yang Kegirangan

Timnas Indonesia kini memiliki pamor tinggi dengan suporter fanatik yang bahkan mengejar sampai ke hotel pemain. 
Meskipun Bangun Menjelang Subuh, Buya Yahya Jelaskan Masih Bisa Tahajud Selama Suara Ini Belum Berkumandang

Meskipun Bangun Menjelang Subuh, Buya Yahya Jelaskan Masih Bisa Tahajud Selama Suara Ini Belum Berkumandang

Memang tidaklah mudah membiasakan diri. Sering kali malah terlewatkan atau bangun bangun mepet subuh, apakah masih boleh shalat tahajud? simak kata Buya Yahya..
Jelang Transisi Perpindahan Ibu Kota, Ridwan Kamil Yakin UU DKJ Akan Sejahterakan Rakyat

Jelang Transisi Perpindahan Ibu Kota, Ridwan Kamil Yakin UU DKJ Akan Sejahterakan Rakyat

Calon Gubernur Jakarta, Ridwan Kamil alias RK merespons pengguliran Rancangan Undang-Undang (RUU) Daerah Khusus Jakarta (DKJ) sebagai RUU usulan inisiatif DPR RI.
Trending
Jelang Laga vs Timnas Indonesia, Pesepakbola Asal Jepang yang Merumput di Liga Indonesia Beri Peringatan Keras untuk Negaranya: Hati-hati dengan..

Jelang Laga vs Timnas Indonesia, Pesepakbola Asal Jepang yang Merumput di Liga Indonesia Beri Peringatan Keras untuk Negaranya: Hati-hati dengan..

'Perantau' ini meminta skuad Samurai Biru berhati-hati atas permainan sejumlah pemain Timnas Indonesia. Sebab, ...
Jay Idzes Akhirnya Bertemu KW-nya, Netizen: Malah Bang Jay yang Kegirangan

Jay Idzes Akhirnya Bertemu KW-nya, Netizen: Malah Bang Jay yang Kegirangan

Timnas Indonesia kini memiliki pamor tinggi dengan suporter fanatik yang bahkan mengejar sampai ke hotel pemain. 
Cawalkot Bekasi Heri Koswara Tegaskan Dirinya Tidak Anti Maulid Nabi

Cawalkot Bekasi Heri Koswara Tegaskan Dirinya Tidak Anti Maulid Nabi

Calon Wali Kota Bekasi, Heri Koswara menegaskan bahwa dirinya dan Partai Keadilan Sejahtera (PKS) tidak anti perayaan Maulid Nabi Muhammad SAW.
Meskipun Bangun Menjelang Subuh, Buya Yahya Jelaskan Masih Bisa Tahajud Selama Suara Ini Belum Berkumandang

Meskipun Bangun Menjelang Subuh, Buya Yahya Jelaskan Masih Bisa Tahajud Selama Suara Ini Belum Berkumandang

Memang tidaklah mudah membiasakan diri. Sering kali malah terlewatkan atau bangun bangun mepet subuh, apakah masih boleh shalat tahajud? simak kata Buya Yahya..
Jelang Transisi Perpindahan Ibu Kota, Ridwan Kamil Yakin UU DKJ Akan Sejahterakan Rakyat

Jelang Transisi Perpindahan Ibu Kota, Ridwan Kamil Yakin UU DKJ Akan Sejahterakan Rakyat

Calon Gubernur Jakarta, Ridwan Kamil alias RK merespons pengguliran Rancangan Undang-Undang (RUU) Daerah Khusus Jakarta (DKJ) sebagai RUU usulan inisiatif DPR RI.
Bos Mata-mata Amerika Datangi Prabowo di Washington DC, Pertemuan Digelar Tertutup

Bos Mata-mata Amerika Datangi Prabowo di Washington DC, Pertemuan Digelar Tertutup

Presiden Prabowo Subianto menerima Direktur Central Intelligence Agency (CIA) William J Burns dan rombongan di sela kunjungan kenegaraan di Amerika Serikat (AS), Selasa (12/11/2024). Mereka mendatangi Presiden Prabowo Subianto di Wisma Indonesia, Washington DC.
Persidangan Helena Lim Cs, Hakim Desak Auditor BPKP Jelaskan Kerugian PT Timah

Persidangan Helena Lim Cs, Hakim Desak Auditor BPKP Jelaskan Kerugian PT Timah

Auditor investigasi Badan Pengawasan Keuangan dan Pembangunan (BPKP), Suaedi, dihadirkan jaksa dalam sidang dugaan korupsi pengelolaan timah di PT Timah.
Selengkapnya
Viral