LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Relawan mengevakuasi pohon yang roboh menimpa rumah, Kamis (28/4/2022)
Sumber :
  • Tim tvOne - Santosa Suparman

Angin Kencang, 33 Rumah di Bantul Rusak Tertimpa Pohon Roboh

Hujan lebat dan angin kencang  yang melanda wilayah Bantul Yogyakarta, Rabu (27/4/2022) petang kemarin mengakibatkan puluhan rumah rusak tertimpa pohon roboh.

Kamis, 28 April 2022 - 13:04 WIB

Bantul, DIY - Hujan lebat disertai angin kencang  yang melanda wilayah Bantul Yogyakarta, Rabu (27/4/2022) petang kemarin mengakibatkan puluhan rumah rusak akibat tertimpa pohon yang roboh.

Lokasi yang paling parah adalah Desa Sumbermulyo, Bambanglipuro, Bantul Yogyakarta. Sebanyak 33 rumah rusak akibat tertimpa pohon dan atap rumah rusak diterjang angin kencang.

Hingga Kamis siang (28/4/2022) proses evakuasi pohon yang menimpa rumah masih berlangsung oleh ratusan relawan. 

Lurah Sumbermulyo Ani Widayani menjelaskan di wilayahnya ada 33 rumah yang mengalami kerusakan akibat tertimpa pohon yang roboh diterjang angin kencang. Beruntung tidak ada korban luka dalam peristiwa ini.

Ani Widayani menambahkan kejadiannya Rabu ( 27/4/2022 ) sore diawali dengan angin kencang dan petir menyambar kemudian disusul hujan sangat deras bersamaan dengan angin kencang.

Baca Juga :

Di wilayah Sumbermulyo banyak atap rumah yang dari seng rusak karena seng terlepas diterjang angin kencang. Bahkan ada pendopo yang roboh rata dengan tanah akibat terjangan angin kencang meskipun tidak tertimpa pohon.

" Pendopo ambruk rata dengan tanah diterjang angin kencang di dusun Derman. Tetapi kami beruntung tidak ada warga kami yang mengalami luka - luka akibat peristiwa ini," kata Ani Widayani, Kamis (28/4/2022).

Mugiyono (65) warga Jogodayoh Sumbermulyo Bantul menuturkan saat kejadian dirinya berada di depan rumah sehingga melihat sendiri saat rumahnya tertimpa pohon munggur yang besar. Bahkan Mugiyono sempat kawatir dengan konidisi cucunya yang berada di dalam rumah. 

" Begitu rumah  saya tertimpa pohon besar saya shock dan berlari mendekati rumah untuk menyelamatkan cucu saya. Beruntung cucu saya tidak apa - apa tidak kejatuhan genteng ataupun pecahan dinding rumah. Cucu saya merayap keluar rumah diantara dahan - dahan pohon yang menutupi rumah," terang Mugiyono. 

Sementara itu Anggota DPR RI dari Fraksi Partai Golkar Gandung Pardiman yang mendapatkan laporan adanya kerusakan rumah yang cukup banyak di Sumbermulyo, kamis pagi langsung meninjau lokasi rumah yang rusak parah akibat tertimpa pohon roboh diterjang angin kencang.

Gandung Pardiman menurunkan puluhan relawan GPC Handayani untuk mengevakuasi pohon yang roboh menimpa rumah.

" Partai Golkar memiliki Golkar Tanggap Bencana dan pagi ini sebanyak 25 relawan kami turunkan untuk menangani bencana di Sumbermulyo," ungkap Gandung Pardiman saat ditemui di bencana di Jogodayoh, Sumbermulyo Bambanglipuro Bantul.

Selain membantu penanganan bencana yakni evakuasi pohon yang menimpa rumah, Anggota DPR RI dari fraksi Golkar daerah pemilihan DIY ini juga membantu dana 10 juta untuk para korban bencana yang rumahnya rusak.

Bantuan diserahkan kepada Lurah Sumbermulyo Ani Widayani dan sebagian sudah diserahkan langsung kepada korban yang dikunjungi Anggota DPR RI Komisi VII tersebut. (Ssn/Buz)

Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Pertumbuhan Ekonomi Indonesia Diprediksi Capai 5,2 Persen Pada 2025, Ini Sebabnya

Pertumbuhan Ekonomi Indonesia Diprediksi Capai 5,2 Persen Pada 2025, Ini Sebabnya

Dalam laporan tersebut, OECD memproyeksikan pertumbuhan ekonomi Indonesia mencapai 5,1 persen sepanjang 2024 dan naik menjadi 5,2 persen pada 2025.
Pria Wajib Baca, Buya Yahya Beri Penjelasan kalau Pria Rambut Panjang saat Shalat Boleh Diikat dengan Syarat...

Pria Wajib Baca, Buya Yahya Beri Penjelasan kalau Pria Rambut Panjang saat Shalat Boleh Diikat dengan Syarat...

Secara umum kondisi itu dilihat saat pria shalat berjamaah di Masjid. Tetapi ada hal yang perlu diwaspadai soal mengikat rambut panjang. Kata Buya Yahya dengan
Media Vietnam Sebut Timnas Indonesia Dapat Kabar Buruk Jelang Piala AFF 2024, Rencana Shin Tae-yong Dianggap Berantakan

Media Vietnam Sebut Timnas Indonesia Dapat Kabar Buruk Jelang Piala AFF 2024, Rencana Shin Tae-yong Dianggap Berantakan

Jelang tampil di Piala AFF 2024, skuad Timnas Indonesia dianggap mendapat kabar buruk oleh salah satu media asal Vietnam. Apa alasannya?
Tiket Meet and Greet S.COUPS, WONWOO, dan VERNON dari SEVENTEEN di Jakarta Resmi Sold Out, Kamu Sudah Dapat Belum?

Tiket Meet and Greet S.COUPS, WONWOO, dan VERNON dari SEVENTEEN di Jakarta Resmi Sold Out, Kamu Sudah Dapat Belum?

Tiket meet and greet S.COUPS, WONWOO, dan VERNON dari SEVENTEEN di Jakarta sudah resmi terjual habis, apakah kalian sudah dapat tiketnya untuk ketemu mereka?
Pemerintah Gratiskan Pajak Bagi Pelaku UMKM di IKN, Cek Syarat dan Ketentuannya!

Pemerintah Gratiskan Pajak Bagi Pelaku UMKM di IKN, Cek Syarat dan Ketentuannya!

UMKM yang memenuhi persyaratan akan dibebaskan dari Pajak Penghasilan (PPh) final dengan tarif 0%. Namun tidak semua UMKM bisa memanfaatkan fasilitas tersebut
Promotor MMA Ternama UFC Berencana Gelar Duel Fight Night di Indonesia pada Akhir Tahun 2025, Kapan?

Promotor MMA Ternama UFC Berencana Gelar Duel Fight Night di Indonesia pada Akhir Tahun 2025, Kapan?

UFC selaku promotor bela diri campuran atau MMA ternama di dunia berencana menggelar ajang Fight Night di Indonesia pada akhir tahun 2025 mendatang.
Trending
Bahrain Mulai Gelisah? Timnas Indonesia Siapkan Rencana Kejutan di Leg 2 Kualifikasi Piala Dunia 2026, Skuad Garuda Bakal...

Bahrain Mulai Gelisah? Timnas Indonesia Siapkan Rencana Kejutan di Leg 2 Kualifikasi Piala Dunia 2026, Skuad Garuda Bakal...

Timnas Indonesia akan menyiapkan rencana kejutan untuk Bahrain menjelang leg 2 Kualifikasi Piala Dunia 2026 di Jakarta, Indonesia, ternyata skuad Garuda...
Awalnya Dilarang FIFA dan Hampir Gagal Bela Timnas Indonesia, Kini Jadi Andalan Shin Tae-yong, Dia...

Awalnya Dilarang FIFA dan Hampir Gagal Bela Timnas Indonesia, Kini Jadi Andalan Shin Tae-yong, Dia...

Siapa sangka tadinya pemain naturalisasi ini hampir gagal bela Timnas Indonesia karena dilarang FIFA, tapi kini jadi andalan Shin Tae-yong di Timnas Indonesia.
Timnas Indonesia Semakin Diakui Dunia Internasional, Akun Instagram Marselino Ferdinan di-Follow Legenda Manchester United Rio Ferdinand

Timnas Indonesia Semakin Diakui Dunia Internasional, Akun Instagram Marselino Ferdinan di-Follow Legenda Manchester United Rio Ferdinand

Akun Instagram resmi pemain Timnas Indonesia, Marselino Ferdinan di-follow legenda Manchester United (MU), Rio Ferdinand.
Sambil Berlinang Air Mata, Betrand Peto Akhirnya Akui Perasaan yang Sebenarnya pada Sarwendah, Sejujurnya Onyo... 

Sambil Berlinang Air Mata, Betrand Peto Akhirnya Akui Perasaan yang Sebenarnya pada Sarwendah, Sejujurnya Onyo... 

Sambil berlinang air mata, Betrand Peto pernah mengakui perasaan tulusnya kepada Sarwendah, sejujurnya Onyo itu...
Reaksi Pemain Diaspora Timnas Putri Indonesia usai Cetak Gol ke Gawang Malaysia dan Bawa Garuda Pertiwi Lolos Semifinal Piala AFF 2024

Reaksi Pemain Diaspora Timnas Putri Indonesia usai Cetak Gol ke Gawang Malaysia dan Bawa Garuda Pertiwi Lolos Semifinal Piala AFF 2024

Jadi pahlawan kemenangan Timnas Indonesia saat hadapi Malaysia di Piala AFF 2024, pemain diaspora Garuda Pertiwi Claudia Scheunemann buka suara.
Shalat Dhuha Lebih Afdhol di Waktu Ini buat Utang Lunas dan Rezeki Mengalir Deras, Kata Ustaz Adi Hidayat Mudah Dilakukan

Shalat Dhuha Lebih Afdhol di Waktu Ini buat Utang Lunas dan Rezeki Mengalir Deras, Kata Ustaz Adi Hidayat Mudah Dilakukan

Sehingga dhuha bisa disesuaikan dengan kebutuhan. Mulai dari ingin punya rezeki yang mengalir deras hingga selesai masalah utang dan pahala senilai umrah dan ..
Tujuh Urutan Kebiasaan Rasulullah SAW Saat Bangun Tidur, Ternyata Kata Ustaz Adi Hidayat Doa yang ke…

Tujuh Urutan Kebiasaan Rasulullah SAW Saat Bangun Tidur, Ternyata Kata Ustaz Adi Hidayat Doa yang ke…

Ustaz Adi Hidayat (UAH) menjelaskan tujuh urutan kebiasaan Rasulullah SAW saat bangun tidur. Salah satunya adalah membaca 10 ayat terakhir Surat Ali Imran.
Selengkapnya
Viral