"Sementara peurunan nilai ekspor secara tahunan utamanya disumbang oleh penurunan nilai ekspor komoditas pertambangan, dan lainnya," kata Amalia Adininggar.
Sedangkan nilai impor pada bulan Maret 2024, menurut catatan BPS, sebesar 17,96 miliar dolar AS, atau mengalami penurunan baik secara bulanan maupun tahunan, masing - masing sebesar 2,60 persen dan 12,76 persen.
"Penyumbang utama penurunan nilai impor secara bulanan dan tahunan adalah penurunan nilai impor barang modal," jelas Amalia Adininggar. (hsb)
Load more