LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Booth Bank DKI.
Sumber :
  • Dok. Bank DKI

Bank DKI Pastikan JakOne Mobile dan JakOnePay Bisa Dipakai Transaksi di Jakarta Fair

Hadirnya Bank DKI di Jakarta Fair 2024 bertujuan untuk mendorong penggunaan transaksi non-tunai melalui berbagai produk-produk dan layanan digital Bank DKI.

Jumat, 14 Juni 2024 - 10:50 WIB

Jakarta, tvOnenews.com - Sekretaris Perusahaan Bank DKI, Arie Rinaldi menyatakan pihaknya turut mendukung gelaran Jakarta Fair Kemayoran 2024 di Jakarta International Expo (JIExpo). Ia pun memastikan, fasilitas pembayaran digital Bank DKI, JakOne Mobile dan aplikasi JakOne Pay bisa dipakai untuk bertransaksi di berbagai merchant Jakarta Fair 2024 maupun tenant UMKM.

Arie mengatakan, hadirnya Bank DKI di Jakarta Fair 2024 bertujuan untuk mendorong penggunaan transaksi non-tunai melalui pengalaman bertransaksi dengan berbagai produk dan layanan digital Bank DKI. 

Kemudian, partisipasi Bank DKI menjadi bagian dari wujud dukungan terhadap program Pemprov DKI Jakarta di bidang pariwisata dan ekonomi, menuju agenda besar menjadikan Kota Jakarta sebagai Kota Global di masa mendatang. 

"Bank DKI berkomitmen untuk terus memberikan layanan keuangan yang inklusif dan adaptif, seiring dengan bersiapnya Jakarta menjadi kota bisnis berskala Global, dengan produk dan layanan yang dapat menjawab berbagai kebutuhan nasabah," ujar Arie kepada wartawan, Jumat (14/6/2024).

Baca Juga :

Arie juga menyebut pihaknya menggandeng sejumlah mitra dan hadir dengan berbagai program promo di Jakarta Fair Kemayoran 2024.

Pihaknya turut berkolaborasi bersama sejumlah mitra rekanan dalam hal pemasaran produk dan layanan, seperti pemasaran kredit kepemilikan kendaraan listrik seperti Wuling, ALVA, Greentech, Smooth, hingga produk KPR bersama sejumlah developer yakni Vista Land Group dan Perumda Sarana Jaya.

Selain itu, pengunjung juga berkesempatan meraih Jakarta Tourist Pass Edisi HUT 497 Kota Jakarta dengan desain khusus, serta berbagai program cashback untuk pembayaran PBB/E-retribusi dan pembayaran taksi Bluebird menggunakan QRIS pada aplikasi JakOne Mobile. 

Halaman Selanjutnya :
Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Pembangunan di IKN Belum Tuntas, Jokowi Ungkap Peluang Groundbreaking Terakhir Sebelum Lengser: Kalau Memang Ada, Ya Saya Datang Lagi

Pembangunan di IKN Belum Tuntas, Jokowi Ungkap Peluang Groundbreaking Terakhir Sebelum Lengser: Kalau Memang Ada, Ya Saya Datang Lagi

Presiden Jokowi menyebutkan akan kembali ke IKN untuk melakukan groundbreaking atau peletakan batu pertama jika memang ada undangan dari Kepala Otorita IKN.
Marina Kelas Dunia Hadir di Pelabuhan Benoa Milik Pelindo, Menhub Budi: Ini Perkuat Konektivitas Maritim dan Logistik Nasional

Marina Kelas Dunia Hadir di Pelabuhan Benoa Milik Pelindo, Menhub Budi: Ini Perkuat Konektivitas Maritim dan Logistik Nasional

PT Pelabuhan Indonesia (Persero) umumkan pembangunan pusat pariwisata marina Indonesia di Pelabuhan Benoa, Bali, tepatnya di Bali Maritime Tourism Hub (BMTH).
Sebelum Berangkat ke Bahrain, Erick Thohir Obrolkan Banyak Hal dengan Pemain Timnas Indonesia: Mulai dari Wasit hingga Wejangan Simpan Dana

Sebelum Berangkat ke Bahrain, Erick Thohir Obrolkan Banyak Hal dengan Pemain Timnas Indonesia: Mulai dari Wasit hingga Wejangan Simpan Dana

Sebelum berangkat ke Bahrain, Ketua Umum Persatuan Sepak Bola Seluruh Indonesia (PSSI) Erick Thohir membicarakan banyak hal dengan para pemain Timnas Indonesia.
Sebelum Cerai dengan Ruben Onsu, Ramalan Mbak You Tak Meleset soal Nasib Betrand Peto dan Sarwendah Sebenarnya ...

Sebelum Cerai dengan Ruben Onsu, Ramalan Mbak You Tak Meleset soal Nasib Betrand Peto dan Sarwendah Sebenarnya ...

Jauh sebelum resmi bercerai dengan Ruben Onsu, peramal terkenal Mbak You sudah memberi terawangannya tentang Sarwendah dan Betrand Peto, menurutnya dia bakal..
Proyek Tanggul Laut Pantura Banjir Minat Asing, China hingga Belanda Jajaki Peluang Kerja Sama

Proyek Tanggul Laut Pantura Banjir Minat Asing, China hingga Belanda Jajaki Peluang Kerja Sama

Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) menyebut rencana pembangunan tanggul laut di Indonesia mengundang banyak minat asing, salah satunya China
Aliansi Rakyat Indonesia Tuntut Pemerintah Tetap Konsisten Bela Palestina, Tolak Normalisasi Hubungan dengan Israel

Aliansi Rakyat Indonesia Tuntut Pemerintah Tetap Konsisten Bela Palestina, Tolak Normalisasi Hubungan dengan Israel

Aliansi Rakyat Indonesia Bela Palestina (ARI-BP) menuntut Pemerintah Indonesia mendatang agar tetap konsisten memperjuangkan kemerdekaan Palestina.
Trending
Shin Tae-yong Bicara Jujur soal Alasan Coret Ramadhan Sananta, Sang Striker Timnas Indonesia Harus Terima Kenyataan Pahit Ini

Shin Tae-yong Bicara Jujur soal Alasan Coret Ramadhan Sananta, Sang Striker Timnas Indonesia Harus Terima Kenyataan Pahit Ini

Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong, berbicara jujur tentang alasan mencoret Ramadhan Sananta untuk laga kontra Bahrain dan China pada Oktober 2024 ini.
Omongan Jujur Media Vietnam, Kesal Bukan Main dengan Sikap Timnas Indonesia, Katanya Skuad Shin Tae-yong...

Omongan Jujur Media Vietnam, Kesal Bukan Main dengan Sikap Timnas Indonesia, Katanya Skuad Shin Tae-yong...

Media Vietnam bicara soal Timnas Indonesia, ada hal yang membuat kesal media Vietnam dari Timnas Indonesia asuhan Shin Tae-yong, ada apa dengan Timnas Indonesia
Shin Tae-yong Akhirnya Bongkar Kondisi Sebenarnya Maarten Paes, Sampaikan Kabar Baik soal sang Kiper Timnas Indonesia

Shin Tae-yong Akhirnya Bongkar Kondisi Sebenarnya Maarten Paes, Sampaikan Kabar Baik soal sang Kiper Timnas Indonesia

Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong memastikan Maarten Paes tetap berada dalam skuad Garuda dalam lanjutan putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026.
Shin Tae-yong Ucapkan Terima Kasih Usai PSSI Sediakan Pesawat Carter untuk Timnas Indonesia Jalani 2 Laga Away Kontra Bahrain dan China: Sistem Semakin Lebih Baik

Shin Tae-yong Ucapkan Terima Kasih Usai PSSI Sediakan Pesawat Carter untuk Timnas Indonesia Jalani 2 Laga Away Kontra Bahrain dan China: Sistem Semakin Lebih Baik

Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong bersyukur PSSI membantu skuad Garuda dalam menyediakan pesawat carter untuk dua laga away kontra Bahrain dan China di Kualifikasi Piala Dunia 2026.
Tanpa Bertele-tele, Coach Justin Jawab Kritikan Rocky Gerung soal Pemain Naturalisasi Timnas Indonesia, Berani Bongkar Ini ...

Tanpa Bertele-tele, Coach Justin Jawab Kritikan Rocky Gerung soal Pemain Naturalisasi Timnas Indonesia, Berani Bongkar Ini ...

Dengan geram, Coach Justin buka suara atas kritikan yang dilontarkan Rocky Gerung tentang pemain naturalisasi di skuad timnas Indonesia, sampai bongkar fakta.
Hasil Pertandingan Timnas Indonesia Abroad: Sandy Walsh dan Shayne Pattynama Semringah, Calvin Verdonk Merana Sebelum Terbang ke Bahrain

Hasil Pertandingan Timnas Indonesia Abroad: Sandy Walsh dan Shayne Pattynama Semringah, Calvin Verdonk Merana Sebelum Terbang ke Bahrain

Sejumlah pemain Timnas Indonesia abroad telah melakoni pertandingan bersama klubnya tadi malam, di antaranya ada Sandy Walsh, Shayne Pattynama, dan Calvin Verdonk.
Fans Vietnam Menyalahkan Kehadiran Shin Tae-yong di Timnas Indonesia, Kenapa?

Fans Vietnam Menyalahkan Kehadiran Shin Tae-yong di Timnas Indonesia, Kenapa?

Fans sepak bola Vietnam menyalahkan kehadiran Shin Tae-yong di timnas Indonesia, terutama menyadari banyaknya pemain naturalisasi di skuad Garuda Merah Putih.
Selengkapnya