LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Sudah Dapat Opini Terbaik Delapan Kali Berturut - Turut, Presiden Jokowi Justru Sebut Opini WTP Bukanlah Prestasi
Sumber :
  • Antara Foto

Sudah Dapat Opini Terbaik Delapan Kali Berturut - Turut dari BPK, Presiden Jokowi Justru Sebut Opini WTP Bukanlah Prestasi

Presiden Jokowi merasa bahwa keberhasilan meraih opini WTP dari BPK masih belum cukup dan menyebut bahwa WTP bukan prestasi, akan tetapi WTP adalah kewajiban.

Senin, 8 Juli 2024 - 13:19 WIB

Jakarta, tvOnenews.com - Keberhasilan pemerintah pusat untuk mendapat opini terbaik dari Badan Pemeriksa Keuangan (BPK RI) ternyata tidak cukup. Presiden Joko Widodo (Jokowi) justru menyebut bahwa opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) bukanlah prestasi. 

Pemerintah pusat kembali mendapat opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) dari Badan Pemeriksa Keuangan (BPK). Opini terbaik dari auditor atas Laporan Keuangan Pemerintah Pusat (LKPP) tahun 2023 ini merupakan yang kedelapan kali secara berturut - turut sejak tahun 2016. 

Namun, Presiden Jokowi justru merasa bahwa keberhasilan meraih opini WTP dari BPK masih belum cukup.  Presiden Jokowi menyampaikan bahwa bahwa WTP bukan prestasi, akan tetapi WTP adalah kewajiban, kewajiban menggunakan APBN secara baik.

"Ini uang rakyat, uang negara, kita harus menyadari bahwa setiap tahun pasti diaudit, pasti diperiksa. Jadi, kewajiban menggunakan APBN dan APBD secara baik dan juga menjalankan APBN dan APBD secara baik, serta mempertanggungjawabkannya secara baik pula," tegas Presiden Jokowi saat menerima Laporan Hasil Pemeriksaan BPK. 

Presiden Jokowi kembali menekankan beberapa hal, di antaranya melanjutkan reformasi struktural, lanjutkan singkronisasi regulasi, penyederhanaan prosedur agar pemerintah berjalan lebih efektif dan efisien, agar pemerintahan berorientasi pada hasil, bukan pada prosedur.

Baca Juga :

Presiden juga berharap BPK dan seluruh komponen bangsa untuk mendukung peralihan pemerintahan agar berjalan dengan baik dan menjaga keberlanjutan untuk membawa kemajuan negara Indonesia.

"Saya mengharapkan dukungan BPK untuk melanjutkan perbaikan ekosistem pemerintahan, membangun pemerintahan yang akuntabel, dan sekaligus fleksibel, dan selalu berorientasi pada hasil," tegasnya.

Pesan Ke Pemerintahan Baru

Leibih lanjut Presiden Jokowi mengungkapkan optimismenya bahwa pemerintahan baru oleh Presiden terpilih Prabowo Subianto ke depan akan terus mempertahankan kinerja dalam penyusunan laporan keuangan pemerintah pusat. 

"Dan saya yakin pemerintahan Presiden terpilih Prabowo Subianto kedepan akan selalu memberikan perhatian serius pada setiap rekomendasi BPK agar uang rakyat dapat dimanfaatkan dengan baik serta dikelola secara transparan dan akuntabel," kata Presiden Jokowi.

Sementara itu, Ketua BPK RI Isma Yatun mengaku, keberhasilan pemerintah meraih opini WTP, adalah landasan yang kuat bagi pemerintahan selanjutnya, termasuk dukungan dan sinerginya, sehingga BPK dapat mengimplementasikan mandatnya dengan baik.

"Untuk itu, terima kasih kepada Presiden dan Wakil Presiden beserta jajaran pemerintahan yang telah berkomitmen dan berupaya keras menguatkan pondasi akuntabilitas dalam mengelola tata kelola keuangan negara selama sepuluh tahun terakhir," kata Isma Yatun dalam kesempatan yang sama. (hsb)

Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Tiga Begal Sadis di Banjar Diringkus Polisi, Pelaku Tidak Segan Lukai Korban Pakai Parang

Tiga Begal Sadis di Banjar Diringkus Polisi, Pelaku Tidak Segan Lukai Korban Pakai Parang

Jajaran Satreskrim Polres Banjar, Kalimantan Selatan mengungkap kasus pencurian dengan kekerasan atau begal. Tiga pelaku ditangkap polisi.
Tayang 31 Oktober 2024, Film Aku Jati, Aku Asperger Rilis Poster dan Trailer

Tayang 31 Oktober 2024, Film Aku Jati, Aku Asperger Rilis Poster dan Trailer

Setelah sukses dengan film Kang Mak From Pee Mak yang berhasil meraih hampir 5 juta penonton, Falcon Pictures kembali menghadirkan karya terbarunya, berjudul Aku Jati, Aku Asperger.
Pengamanan Debat Perdana Pilkada Jakarta 2024, Anggota Dipastikan Tak Pakai Senpi

Pengamanan Debat Perdana Pilkada Jakarta 2024, Anggota Dipastikan Tak Pakai Senpi

Anggota polisi yang berjaga saat acara debat perdana Pilkada Jakarta 2024 di JIExpo Kemayoran, Jakarta Pusat dipastikan tidak ada yang dibekali senjata api.
Kerja Sama dengan Studio Korea Contents Panda, Falcon Pictures Launching Video Teaser 2nd Miracle In Cell No. 7 di ACFM Busan

Kerja Sama dengan Studio Korea Contents Panda, Falcon Pictures Launching Video Teaser 2nd Miracle In Cell No. 7 di ACFM Busan

Falcon Pictures, bekerja sama dengan studio Korea Contents Panda (NEW), dengan bangga mengumumkan sekuel dan serial animasi yang didasarkan pada remake sukses film Miracle In Cell No. 7.
Gegara Sering Dituduh yang Tidak-tidak oleh Netizen, Betrand Peto Sampai Tak Mau Lagi Dekat-dekat dengan Sarwendah: Ya Sedih, Cuma...

Gegara Sering Dituduh yang Tidak-tidak oleh Netizen, Betrand Peto Sampai Tak Mau Lagi Dekat-dekat dengan Sarwendah: Ya Sedih, Cuma...

Sarwendah mengungkapkan jika anak angkatnya dengan Ruben Onsu yakni Betrand Peto enggan berdekatan dengannya setelah mendengar komentar negatif dari netizen.
Sesumbar 10 Tahun Jadi Kepala Daerah, Ridwan Kamil Siap Dominasi Debat Perdana Pilgub Jakarta Nanti Malam

Sesumbar 10 Tahun Jadi Kepala Daerah, Ridwan Kamil Siap Dominasi Debat Perdana Pilgub Jakarta Nanti Malam

Jelang debat perdana Pilgub Jakarta 2024, calon gubernur nomor urut 1, Ridwan Kamil mengaku sangat siap. Bahkan Ridwan Kamil berjanji bakal dominasi debat ini.
Trending
Shin Tae-yong Bicara Jujur soal Alasan Coret Ramadhan Sananta, Sang Striker Timnas Indonesia Harus Terima Kenyataan Pahit Ini

Shin Tae-yong Bicara Jujur soal Alasan Coret Ramadhan Sananta, Sang Striker Timnas Indonesia Harus Terima Kenyataan Pahit Ini

Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong, berbicara jujur tentang alasan mencoret Ramadhan Sananta untuk laga kontra Bahrain dan China pada Oktober 2024 ini.
Omongan Jujur Media Vietnam, Kesal Bukan Main dengan Sikap Timnas Indonesia, Katanya Skuad Shin Tae-yong...

Omongan Jujur Media Vietnam, Kesal Bukan Main dengan Sikap Timnas Indonesia, Katanya Skuad Shin Tae-yong...

Media Vietnam bicara soal Timnas Indonesia, ada hal yang membuat kesal media Vietnam dari Timnas Indonesia asuhan Shin Tae-yong, ada apa dengan Timnas Indonesia
Bintang Senior Belanda Tiba-tiba Bicara Soal Peluang Timnas Indonesia Mentas di Piala Dunia 2026, Tak Disangka Tanggapannya Malah Bikin...

Bintang Senior Belanda Tiba-tiba Bicara Soal Peluang Timnas Indonesia Mentas di Piala Dunia 2026, Tak Disangka Tanggapannya Malah Bikin...

Bintang senior asal Belanda ini tiba-tiba membicarakan soal kemungkinan Timnas Indonesia mentas di Piala Dunia 2026. Tak disangka, dia sampai bilang begini...
Shin Tae-yong Akhirnya Bongkar Kondisi Sebenarnya Maarten Paes, Sampaikan Kabar Baik soal sang Kiper Timnas Indonesia

Shin Tae-yong Akhirnya Bongkar Kondisi Sebenarnya Maarten Paes, Sampaikan Kabar Baik soal sang Kiper Timnas Indonesia

Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong memastikan Maarten Paes tetap berada dalam skuad Garuda dalam lanjutan putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026.
Shin Tae-yong Ucapkan Terima Kasih Usai PSSI Sediakan Pesawat Carter untuk Timnas Indonesia Jalani Laga Away Kontra China: Sistem Semakin Lebih Baik

Shin Tae-yong Ucapkan Terima Kasih Usai PSSI Sediakan Pesawat Carter untuk Timnas Indonesia Jalani Laga Away Kontra China: Sistem Semakin Lebih Baik

Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong bersyukur PSSI membantu skuad Garuda dalam menyediakan pesawat carter untuk laga away kontra China di Kualifikasi Piala Dunia 2026.
4 Tahun Disekolahkan di Uruguay Supaya Jadi Bintang Besar Timnas Indonesia, Eks Wonderkid ini Malah Gagal Total Jadi Harapan

4 Tahun Disekolahkan di Uruguay Supaya Jadi Bintang Besar Timnas Indonesia, Eks Wonderkid ini Malah Gagal Total Jadi Harapan

Wonderkid yang pernah disekolahkan di Uruguay supaya bisa menjadi bintang besar Timnas Indonesia ini sekarang malah gagal total memeuhi harapan, siapa dia?
Timnas Indonesia Sudah Tiba di Bahrain, Sandy Walsh dkk Disambut Meriah Suporter Garuda

Timnas Indonesia Sudah Tiba di Bahrain, Sandy Walsh dkk Disambut Meriah Suporter Garuda

Timnas Indonesia sudah tiba di Bahrain pada hari ini, Minggu (6/10/2024) dan langsung disambut meriah oleh suporter Garuda.
Selengkapnya