LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
PLN Sudah Manfaatkan 1,45 Juta Ton FABA atau Abu Sisa Pembakaran Batu Bara di 47 Unit PLTU Selama Semster I-2024
Sumber :
  • Antara Foto

PLN Sudah Manfaatkan 1,45 Juta Ton FABA atau Abu Sisa Pembakaran Batu Bara di 47 Unit PLTU Selama Semester I-2024

Saat ini, FABA dapat dimanfaatkan untuk beragam manfaat seperti subgrade stabilisasi timbunan pilihan, substitusi bahan baku semen, hingga media tanam.

Minggu, 4 Agustus 2024 - 12:25 WIB

Jakarta, tvOnenews.com - PT Perusahaan Listrik Negara (Persero) atau PLN telah berhasil memanfaatkan abu sisa proses pembaaran batu bara atau fly ash bottom ash (FABA) di 47 unit Pembangkit Listrik Tenaga Uap (PLTU) selama semester I-2024. 

Direktur Utama PLN Darmawan Prasodjo menjelaskan, total FABA yang sudah berhasil diolah dan dimanfaatkan telah mencapai 1.450.840 ton dari 47 PLTU miliknya di Tanah Air. 

Saat ini, FABA dapat dimanfaatkan untuk beragam manfaat bagi masyarakat seperti subgrade stabilisasi timbunan pilihan, substitusi bahan baku semen, ready mix, material pencegah air asam tambang, paving, pembuatan batako, kanstin, u ditch, pupuk, tetrapod, jalan beton, hingga media tanam.

Direktur Utama PLN Darmawan Prasodjo menjelaskan, langkah pemanfaatan FABA tersebut merupakan wujud dari penerapan prinsip environment, sustainability, and governance (ESG). Harapannya, pemanfaatan FABA bisa lebih luas, tak hanya menjaga kelestarian lingkungan, tetapi juga mendorong perekonomian masyarakat.

"FABA itu dulunya dipandang sebagai limbah yang tidak ada nilai ekonominya, tetapi kini PLN berhasil melakukan inovasi dan mengubahnya menjadi produk yang kaya akan manfaat dalam menunjang pembangunan infrastruktur nasional," kata Darmawan melalui keterangannya di Jakarta, Minggu (4/8/2024).

Baca Juga :

Beberapa pemanfaatan FABA diantaranya, mampu meningkatkan kebasaan (pH) tanah, mencegah abrasi di daerah pesisir pantai, menjadi pupuk tanaman, bahan campuran beton, bahan pengeras jalan, hingga pembuatan batako yang kini digunakan untuk pembangunan gardu distribusi.

Darmawan Prasodjo menjelaskan, langkah pemanfaatan FABA tersebut merupakan wujud dari penerapan prinsip environment, sustainability, and governance (ESG). Harapannya, pemanfaatan FABA bisa lebih luas, tak hanya menjaga kelestarian lingkungan, tetapi juga mendorong perekonomian masyarakat.

Halaman Selanjutnya :
Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Kementerian ATR/BPN dan KPK Tindaklanjuti Perjanjian Kerja Sama Melalui Lokakarya untuk Pemulihan Aset

Kementerian ATR/BPN dan KPK Tindaklanjuti Perjanjian Kerja Sama Melalui Lokakarya untuk Pemulihan Aset

Asset recovery atau pemulihan aset merupakan bagian integral dari upaya mengembalikan kerugian keuangan negara.
Link Live Streaming Persib Vs Port FC di ACL 2: Kick-off Pukul 19.00 WIB, Tayang di TV Ini

Link Live Streaming Persib Vs Port FC di ACL 2: Kick-off Pukul 19.00 WIB, Tayang di TV Ini

Link Live Streaming Persib Bandung Vs Port FC pada pertandingan ACL 2 yang berlangsung di Stadion Si Jalak Harupat, Kabupaten Bandung, Kamis (19/9/2024).
Pembangunan Masa Depan, MIND ID Pacu Realisasi Proyek Strategis

Pembangunan Masa Depan, MIND ID Pacu Realisasi Proyek Strategis

BUMN Holding Industri Pertambangan Indonesia (MIND ID) konsisten merealisasikan proyek-proyek hilirisasi dan industrialisasi mineral Indonesia untuk mendukung pembangunan masa depan.
Daftar Susunan Persib Bandung Vs Port di ACL Two: Asnawi Mangkualam Vs Everybody

Daftar Susunan Persib Bandung Vs Port di ACL Two: Asnawi Mangkualam Vs Everybody

Pertandingan Persib Bandung vs Port FC digelar di Stadion Si Jalak Harupat, Kabupaten Bandung pada Kamis (19/8/2024). 
Program Makan Bergizi Gratis, Wiranto Sebut Ada Pemikiran Datangkan Sapi Perah Dari Luar Negeri

Program Makan Bergizi Gratis, Wiranto Sebut Ada Pemikiran Datangkan Sapi Perah Dari Luar Negeri

Ketua Dewan Pertimbangan Presiden, Wiranto mengatakan bahwa ada pemikiran mendatangkan sapi perah dari luar negeri untuk mencukupi kebutuhan susu dalam program makan bergizi gratis Prabowo-Gibran. 
Dugaan Penyerobotan Tanah, Lansia Berumur 73 Tahun Gugat Adiknya di PN Surabaya

Dugaan Penyerobotan Tanah, Lansia Berumur 73 Tahun Gugat Adiknya di PN Surabaya

Tedjo Kusumo Santoso, penggugat berusia 73 tahun, menggugat adik kandungnya, Tedjo Kusumo Latif, dan adik iparnya, Kietje Susanawati alias Sie Kiet No, setelah merasa dirugikan atas kepemilikan tanah yang dibeli sejak tahun 1998
Trending
Ungkapan Menohok Mauro Zijlstra soal Peluang Timnas Indonesia Lolos ke Piala Dunia 2026: Saya Kira Terlalu Cepat, tapi...

Ungkapan Menohok Mauro Zijlstra soal Peluang Timnas Indonesia Lolos ke Piala Dunia 2026: Saya Kira Terlalu Cepat, tapi...

Pemain keturunan Indonesia , Mauro Zijlstra memberikan tanggapan soal peluang Timnas Indonesia lolos ke Piala Dunia 2026.
Tak Banyak yang Tahu, Justin Hubner Pernah Minta Satu Syarat Ini Saat Diminta Bela Timnas Indonesia: Jika Ingin Saya Datang, Beri Saya...

Tak Banyak yang Tahu, Justin Hubner Pernah Minta Satu Syarat Ini Saat Diminta Bela Timnas Indonesia: Jika Ingin Saya Datang, Beri Saya...

Justin Hubner bicara jujur soal satu syarat yang ia minta ke PSSI saat dirinya ditawari untuk membela Timnas Indonesia, tak disangka ternyata...
Media Vietnam Terpesona Lihat Timnas Indonesia U17 Asuhan Nova Arianto, walau Kalah Lawan Swiss tapi...

Media Vietnam Terpesona Lihat Timnas Indonesia U17 Asuhan Nova Arianto, walau Kalah Lawan Swiss tapi...

Begini reaksi media Vietnam yang memuji penampilan Timnas Indonesia U17 asuhan Nova Arianto, walaupun hasilnya Timnas Indonesia U17 kalah lawan Swiss kemarin.
Timnas Indonesia Melejit, Kangkangi 5 Negara Eropa dan Terbaik Ketiga ASEAN di Ranking FIFA Terbaru

Timnas Indonesia Melejit, Kangkangi 5 Negara Eropa dan Terbaik Ketiga ASEAN di Ranking FIFA Terbaru

Peringkat FIFA terbaru Timnas Indonesia setelah jalani dua pertandingan babak Kualifikasi Piala Dunia 2026 putaran ketiga zona Asia bulan September 2024 ini.
Timnas Indonesia U-16 Alami Kekalahan di Laga Perdana Pinatar Supercup 2024

Timnas Indonesia U-16 Alami Kekalahan di Laga Perdana Pinatar Supercup 2024

Timnas Indonesia U-16 kalah dari Swiss di Stadion Pinatar Arena, Mucia, Rabu (18/9/2024) malam WIB.
Jens Raven Dipanggil Shin Tae-yong ke Timnas Indonesia Senior Usai Bela Tim U-20 di Kualifikasi Piala Asia U-20 2025?

Jens Raven Dipanggil Shin Tae-yong ke Timnas Indonesia Senior Usai Bela Tim U-20 di Kualifikasi Piala Asia U-20 2025?

Jens Raven berpeluang dipanggil ke Timnas Indonesia senior setelah membela tim U-20 pada kualifikasi Piala Asia U-20 2025 yang diselenggarakan akhir bulan ini.
Ruben Onsu Sampai Termehek-mehek Ungkap Kedekatan Sarwendah dengan Betrand Peto: Sarwendah Tahu Saya Lemah...

Ruben Onsu Sampai Termehek-mehek Ungkap Kedekatan Sarwendah dengan Betrand Peto: Sarwendah Tahu Saya Lemah...

Ruben Onsu sampai termehek-mehek bahas kedekatan Sarwendah dengan anak asuhnya, Betrand Peto alias Onyo. Bahkan Sarwendah pun tak kuasa menitihkan air mata
Selengkapnya