Mulai Minggu Depan
Lebih lanjut Gelsinger mengungkapkan, mulai minggu depan, Intel akan mengumumkan tawaran pensiun yang dipercepat kepada sejumlah karyawan yang memenuhi syarat. Selain itu, Intel juga akan menawarkan aplikasi program untuk penguduran diri secara sukarela.
"Keputusan ini sangat menantang bagi saya secara pribadi, dan ini juga merupakan keputusan terberat yang pernah saya ambil dalam karir saya," kata Gelsinger.
Rangkaian pengurangan karyawan atau PHK Intel ini ditargetkan akan bisa rampung pada tahun ini.
Selain PHK karyawan, perusahaan yang berbasis di Santa Clara, California ini juga akan menunda pembagian dividen sahamnya sebagai upaya lanjutan untuk menekan biaya.
Kinerja Mengecewakan
Load more