LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Ilustrasi - KKP mencatat neraca perdagangan perikanan RI mengalami surplus US$3,41 atau sekitar Rp51 triliun.
Sumber :
  • Humas KKP

KKP Catat Surplus Perikanan Tembus Rp51 Triliun dalam 8 Bulan, Ekspor Udang RI Melesat

KKP mencatat neraca perdagangan perikanan mengalami surplus hingga US$3,41 miliar atau setara Rp51 triliun (asumsi kurs Rp15.200 selama Januari-Agustus 2024.

Sabtu, 21 September 2024 - 19:04 WIB

Menurut data dari BPS, total impor perikanan dari Januari hingga Agustus 2024 mencapai US$315,51 juta (Rp4,79 triliun). Di sisi lain, ekspor perikanan Indonesia pada periode yang sama mencapai US$3,73 miliar (sekitar Rp56,61 triliun).

"Surplus perdagangan sebesar US$3,41 miliar (Rp51,83 triliun) menunjukkan bahwa meskipun ada impor, Indonesia tetap menjadi eksportir netto perikanan," jelas Budi.

Ekspor utama Indonesia termasuk udang dengan nilai US$1,03 miliar (Rp15,65 triliun) dan tuna-cakalang-tongkol sebesar US$651,59 juta (Rp9,91 triliun).

Impor yang dilakukan terutama untuk kebutuhan industri yang tidak bisa dipenuhi produksi lokal, seperti salmon-trout (US$47,27 juta atau sekitar Rp718,5 miliar), makarel (US$38,33 juta atau sekitar Rp582,6 miliar), rajungan jenis tertentu (US$38,13 juta atau sekitar Rp579,6 miliar), dan ikan cod (US$23,31 juta atau sekitar Rp354,3 miliar).

Baca Juga :

Negara pemasok impor terbesar Indonesia adalah Tiongkok dengan nilai US$49,97 juta (sekitar Rp759,5 miliar), turun 50,81%. Diikuti Norwegia sebesar US$31,41 juta (sekitar Rp477,6 miliar), Amerika Serikat US$26,43 juta (sekitar Rp401,7 miliar), Korea Selatan US$22,25 juta (sekitar Rp338,2 miliar), dan Jepang US$15,45 juta (sekitar Rp235 juta).

"Salmon-trout, misalnya, tidak ada penggantinya di Indonesia dan dibutuhkan oleh industri pengolahan untuk ekspor serta kebutuhan horeka," ujar Budi. 

Ia juga menyoroti penurunan signifikan impor makarel sebesar -60,81% sebagai tanda menurunnya ketergantungan Indonesia terhadap impor beberapa jenis ikan. Pada periode Januari-Agustus 2024, impor produk perikanan secara keseluruhan turun 30% dibandingkan tahun sebelumnya.

Halaman Selanjutnya :
Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Jangan Sembarangan, Mulai Sekarang Hati-hati Gunakan Sajadah saat Shalat, Kata Buya Yahya Bisa Merusak...

Jangan Sembarangan, Mulai Sekarang Hati-hati Gunakan Sajadah saat Shalat, Kata Buya Yahya Bisa Merusak...

Menurut Buya Yahya shalat berjamaah di Masjid jadi keutamaan umat muslim, khususnya bagi pria. Ketika shalat di Masjid umumnya berpikir akan membawa Sajadah...
Akhirnya Terkuak, Shin Tae-yong Ternyata Punya Orang yang Sangat Dibenci di Timnas Indonesia, Siapa Saja?

Akhirnya Terkuak, Shin Tae-yong Ternyata Punya Orang yang Sangat Dibenci di Timnas Indonesia, Siapa Saja?

Shin Tae-yong ternyata sangat benci dengan orang-orang ini di Timnas Indonesia, Siapa Saja?
Masif Kritik Kebijakan Pemain Naturalisasi Pemain Timnas Indonesia, Erick Thohir Singgung Regulasi FIFA

Masif Kritik Kebijakan Pemain Naturalisasi Pemain Timnas Indonesia, Erick Thohir Singgung Regulasi FIFA

Kebijakan PSSI terkait gencarnya melakukan naturalisasi pemain untuk Timnas Indonesia sempat menuai kritik dari sejumlah kalangan termasuk politisi.
Bertemu Presiden China Xi Jinping, Raja Malaysia Gagas Titik Temu Peradaban Tionghoa-Islam

Bertemu Presiden China Xi Jinping, Raja Malaysia Gagas Titik Temu Peradaban Tionghoa-Islam

Titik temu dan saling belajar antara dua perdadaban besar, yakni Tionghoa dan Islam dijajaki dengan pertemuan Presiden China Xi Jinping dan Raja Malaysia  di Beijing. 
Ketika Doa Tolong Baca Lima Ayat ini Usai Shalat Tahajud, Ustaz Adi Hidayat Jamin Rezeki Datang Seluas Samudera

Ketika Doa Tolong Baca Lima Ayat ini Usai Shalat Tahajud, Ustaz Adi Hidayat Jamin Rezeki Datang Seluas Samudera

Ustaz Adi Hidayat menyarankan agar saat doa setelah shalat Tahajud selalu membaca lima ayat pengundang rezeki ini yang menjadi bagian surat dalam Al-Quran.
Kejujuran Legenda Vietnam ungkap Timnya Mustahil Kalahkan Timnas Indonesia walau Dilatih Shin Tae-yong, Katanya...

Kejujuran Legenda Vietnam ungkap Timnya Mustahil Kalahkan Timnas Indonesia walau Dilatih Shin Tae-yong, Katanya...

Salah satu legenda Vietnam ungkap betapa sulit timnya untuk bisa kalahkan Timnas Indonesia walaupun sudah dilatih oleh Shin Tae-yong, betapa kuatnya Timnas.
Trending
Media Italia Beri Penilaian Segini usai Jay Idzes Bantu Venezia Menang Atas Genoa, Bek Timnas Indonesia Itu Disebut Punya Penampilan…

Media Italia Beri Penilaian Segini usai Jay Idzes Bantu Venezia Menang Atas Genoa, Bek Timnas Indonesia Itu Disebut Punya Penampilan…

Penampilan gemilang Jay Idzes saat Venezia menang atas Genoa mendapat pujian dari media Italia, yang menyebut bek Timnas Indonesia itu telah bermain sempurna.
Kesal Tak Bisa Kalahkan Timnas Indonesia, Roberto Mancini hingga Graham Arnold Kompak Bocorkan Strategi Skuad Garuda kepada Bahrain dan China

Kesal Tak Bisa Kalahkan Timnas Indonesia, Roberto Mancini hingga Graham Arnold Kompak Bocorkan Strategi Skuad Garuda kepada Bahrain dan China

Pelatih Roberto Mancini dan Graham Arnold yang tak bisa kalahkan Timnas Indonesia di putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 beberkan kekuatan skuad Garuda.
Sempat Pingsan di Tengah Laga, Malut United Berikan Kabar Terbaru Kondisi Yance Sayuri

Sempat Pingsan di Tengah Laga, Malut United Berikan Kabar Terbaru Kondisi Yance Sayuri

Kondisi Yance Sayuri yang sempat pingsan di pertandingan Malut United melawan Bali United akhirnya terungkap.
Siap-siap! Erick Thohir Beberkan Sosok Pemain Naturalisasi Baru usai Kebut Debut Eliano Reijnders dan Mees Hilgers, Bomber Mematikan Itu Katanya...

Siap-siap! Erick Thohir Beberkan Sosok Pemain Naturalisasi Baru usai Kebut Debut Eliano Reijnders dan Mees Hilgers, Bomber Mematikan Itu Katanya...

Ketua Umum PSSI, Erick Thohir, sengaja diam soal striker baru yang dikabarkan akan jalani proses naturalisasi usai kebut debut Eliano Reijnders dan Mees Hilgers
Kejujuran Legenda Vietnam ungkap Timnya Mustahil Kalahkan Timnas Indonesia walau Dilatih Shin Tae-yong, Katanya...

Kejujuran Legenda Vietnam ungkap Timnya Mustahil Kalahkan Timnas Indonesia walau Dilatih Shin Tae-yong, Katanya...

Salah satu legenda Vietnam ungkap betapa sulit timnya untuk bisa kalahkan Timnas Indonesia walaupun sudah dilatih oleh Shin Tae-yong, betapa kuatnya Timnas.
Sumardji Bocorkan Waktu Timnas Indonesia Kumpul Jelang Hadapi Bahrain dan China di Kualifikasi Piala Dunia 2026, Kapan?

Sumardji Bocorkan Waktu Timnas Indonesia Kumpul Jelang Hadapi Bahrain dan China di Kualifikasi Piala Dunia 2026, Kapan?

Ketua Badan Tim Nasional (BTN), Sumardji membocorkan soal waktu para pemain Timnas Indonesia untuk berkumpul jelang menghadapi Bahrain dan China di Kualifikasi Piala Dunia 2026.
Tiba di Bandara Halim, Menko Polhukam Hadi Tjahjanto Beberkan Peristiwa Pembebasan Pilot Susi Air dari KKB

Tiba di Bandara Halim, Menko Polhukam Hadi Tjahjanto Beberkan Peristiwa Pembebasan Pilot Susi Air dari KKB

Pilot Susi Air, Kapten Philip Mark Mehrtens dapat bernapas lega usai tak lagi berada dalam cengkraman Kelompok Kriminalitas Bersenjata (KKB) pimpinan Egianus Kogoya.
Selengkapnya