LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Atasi Backlog 12,7 Juta Rumah, Bank Tanah dan SMF Sepakat Kerja Sama Penyediaan Rumah MBR
Sumber :
  • ANTARA

Atasi Backlog 12,7 Juta Rumah, Bank Tanah dan SMF Sepakat Kerja Sama Penyediaan Rumah MBR

Ia berharap, kolaborasi ini dapat mengatasi backlog perumahan serta menciptakan multiplier effect yang mendorong pertumbuhan ekonomi dan kesejahteraan rakyat.

Minggu, 13 Oktober 2024 - 10:27 WIB

Jakarta, tvonenews.com - Badan Bank Tanah menandatangani nota kesepahaman (MoU) dengan PT Sarana Multigriya Finansial (SMF) untuk mengatasi persoalan ketersediaan rumah (backlog). Bank Tanah dan SMF sepakat melaksanakan program penyediaan rumah masyarakat berpenghasilan rendah (MBR).

Badan Bank Tanah bakal menyediakan lahan dengan harga yang kompetitif. Sedangkan SMF menyediakan pendanaan untuk pembangunan rumah sekaligus dapat menyalurkan dana corporate social responsibility (CSR) kepada subjek-subjek reforma agraria di Hak Pengelolaan Lahan (HPL) Badan Bank Tanah.

Kepala Badan Bank Tanah, Parman Nataatmadja, menyambut baik kerja sama ini. Ia berharap, kolaborasi dengan SMF dalam pembangunan permukiman dapat mengatasi backlog perumahan serta menciptakan multiplier effect yang dapat mendorong pertumbuhan ekonomi dan kesejahteraan rakyat.

“MoU ini sejalan dengan tugas dan fungsi Badan Bank Tanah dalam menjamin ketersediaan tanah dalam rangka ekonomi berkeadilan, salah satunya untuk kepentingan umum,” kata Parman dalam keterangannya, Minggu (13/10/2024).

Parman mengatakan, pemanfaatan lahan Badan Bank Tanah untuk Pembangunan perumahan MBR akan terus diperluas di seluruh Indonesia yang menjadi HPL Badan Bank Tanah sesuai dengan Rencana Tata Ruang Wilayah (RTRW).

Baca Juga :

Sementara itu, Direktur Sekuritisasi & Pembiayaan SMF Heliantopo mengatakan, penandatanganan nota kesepahaman ini sangat penting. Mengingat saat ini angka backlog perumahan untuk kepemilikkan kurang lebih 10 juta rumah dan backlog kelayakan kurang lebih 26 juta rumah.

Merujuk data Kementerian Pembangunan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR), angka backlog hunian di Inonesia saat ini sebesar 12,7 juta unit. 

“Ini memperlihatkan kolaborasi yang dilakukan dengan dukungan Badan Bank Tanah dengan perbankan serta developer, kami bisa buat dengan harga yang sama seperti Fasilitas Likuiditas Pembiayaan Perumahan (FLPP), itu rumahnya lebih bagus dan lebih layak. Kami akan buat hal yang sama di seluruh Indonesia terkait pemanfaatan lahan Badan Bank Tanah untuk MBR,” katanya.

Saat ini dua HPL Badan Bank Tanah di Kabupaten Kendal dan Brebes, Jawa Tengah, seluas total 4,3 hektare telah dimanfaatkan untuk Pembangunan rumah MBR melalui kolaborasi dengan Kementerian PUPR, Perusahaan Umum Perumahan Nasional atau Perumnas, PT Bank Tabungan Negara (BTN) Tbk., dan SMF. 

Ke depan, SMF berencana untuk menyediakan rumah bagi Aparatur Sipil Negara (ASN) yang bekerja di Ibu Kota Nusantara (IKN) dan sekitarnya.(nba)

 

Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Setelah Kevin Diks, Penyerang Timnas Indonesia Beri Indikasi Ole Romeny Bisa Jadi Pemain Naturalisasi Berikutnya

Setelah Kevin Diks, Penyerang Timnas Indonesia Beri Indikasi Ole Romeny Bisa Jadi Pemain Naturalisasi Berikutnya

Pemain Timnas Indonesia memberi indikasi bahwa Ole Romeny bisa menjadi pemain naturalisasi berikutnya untuk skuad Garuda setelah yang terbaru Kevin Diks.
Dapat Dukungan dari FBR, Pramono-Doel Yakin Menang Pilkada Jakarta 2024

Dapat Dukungan dari FBR, Pramono-Doel Yakin Menang Pilkada Jakarta 2024

Pasangan Calon Gubernur-Wakil Gubernur nomor urut 3 Pramono Anung-Rano Karno (Doel) yakin memenangkan Pilkada Jakarta 2024 setelah dapat dukungan dari FBR.
Ada Promo Wisata Gratis di Bali, Buruan Klaim Segera

Ada Promo Wisata Gratis di Bali, Buruan Klaim Segera

Penjabat (Pj) Gubernur Bali Sang Made Mahendra menawarkan masyarakat dapat berwisata gratis di Bali. Ada promo wisata gratis yang bisa diklaim oleh wisatawan.
Memasuki 22 Tahun Bom Bali, BNPT: Suara Korban Harapan Baru pada Dunia

Memasuki 22 Tahun Bom Bali, BNPT: Suara Korban Harapan Baru pada Dunia

BNPT) memaknai peringatan 22 tahun bom bali sebagai momentum untuk tunjukkan konsistensi dalam mendukung penyintas bangkit berdaya dan menjadi agen perdamaian.
Ujian SKD CPNS 2024 Segera Dimulai! Catat Tata Tertib dan Larangannya

Ujian SKD CPNS 2024 Segera Dimulai! Catat Tata Tertib dan Larangannya

Ujian Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) CPNS 2024 akan segera digelar! Mulai dari 16 Oktober hingga 14 November 2024, para calon peserta diharapkan siap
Vietnam Gigit Jari usai Dicampakkan Striker Keturunan Asal Jerman yang Harganya Lebih Mahal dari Mees Hilgers, Pilih Bela Aljazair ketimbang Golden Star 

Vietnam Gigit Jari usai Dicampakkan Striker Keturunan Asal Jerman yang Harganya Lebih Mahal dari Mees Hilgers, Pilih Bela Aljazair ketimbang Golden Star 

Vietnam harus rela kehilangan striker keturunan asal Jerman yang harganya lebih mahal dari Mees Hilgers karena memlih membela Aljazair ketimbang The Golden Star. 
Trending
Respons Kevin Diks Nonton Laga Timnas Indonesia vs Bahrain, Singgung Kualitas Permainan Jay Idzes cs, Katanya...

Respons Kevin Diks Nonton Laga Timnas Indonesia vs Bahrain, Singgung Kualitas Permainan Jay Idzes cs, Katanya...

Begini respons Kevin Diks setelah menonton laga Timnas Indonesia vs Bahrain, katanya kualitas permainan Jay Idzes cs itu...
Malaysia, Thailand hingga Vietnam Sampai Pasang Badan, Minta AFC Jangan Ulangi Ini Lagi kepada Timnas Indonesia

Malaysia, Thailand hingga Vietnam Sampai Pasang Badan, Minta AFC Jangan Ulangi Ini Lagi kepada Timnas Indonesia

Negara-negara Asia Tenggara seperti Malaysia, Vietnam, hingga Thailand menunjukkan rasa solidaritasnya dengan pasang badan untuk Timnas Indonesia di depan AFC.
Betapa Malunya, Ramalan Media Eropa Meleset soal Timnas Indonesia, Nyatanya Pasukan Shin Tae-yong Berhasil Bikin Bahrain ...

Betapa Malunya, Ramalan Media Eropa Meleset soal Timnas Indonesia, Nyatanya Pasukan Shin Tae-yong Berhasil Bikin Bahrain ...

Ramalan media Eropa tentang timnas Indonesia meleset sangat jauh, nyatanya timnas Indonesia tampil perkasa saat menghadapi Bahrain meski berakhir imbang 2-2.
Jika Surat Protes PSSI soal Wasit Ahmed Al Kaf Ditindaklanjuti AFC, Laga Timnas Indonesia Vs Bahrain Bakal Diulang? Begini Penjelasannya 

Jika Surat Protes PSSI soal Wasit Ahmed Al Kaf Ditindaklanjuti AFC, Laga Timnas Indonesia Vs Bahrain Bakal Diulang? Begini Penjelasannya 

Ketua Umum PSSI, Erick Thohir, memastikan pihaknya telah melayangkan surat protes ke Konfederasi Sepak Bola Asia (AFC) terkait kepemimpinan wasit asal Oman, Ahmed Al-Kaf.
Resmi Cerai dari Sarwendah, Ruben Onsu Akhirnya Berani Bicara Jujur soal Rumah Tangganya hingga Singgung Betrand Peto

Resmi Cerai dari Sarwendah, Ruben Onsu Akhirnya Berani Bicara Jujur soal Rumah Tangganya hingga Singgung Betrand Peto

Setelah resmi bercerai, Ruben Onsu akhirnya bicara jujur tentang rumah tangganya dengan Sarwendah. Ia juga bicara soal Betrand Peto.
Beda dari Wasit yang Pimpin Laga Bahrain Vs Timnas Indonesia, Ternyata Wasit Korea Selatan Sudah Terbukti Profesional: Pernah Kegap Ngobrol dengan Shin Tae-yong di Filipina

Beda dari Wasit yang Pimpin Laga Bahrain Vs Timnas Indonesia, Ternyata Wasit Korea Selatan Sudah Terbukti Profesional: Pernah Kegap Ngobrol dengan Shin Tae-yong di Filipina

Kemenangan Timnas Indonesia dirampok ketika gagal meraih kemenangan dari hasil imbang 2-2 atas Bahrain. 
Daftar Peraih Penghargaan Individu Kapolri Cup 2024: Tim Voli Jatim Bersinar, Yolla Yuliana Jadi Best Middle Blocker

Daftar Peraih Penghargaan Individu Kapolri Cup 2024: Tim Voli Jatim Bersinar, Yolla Yuliana Jadi Best Middle Blocker

Daftar peraih penghargaan individu Kapolri Cup 2024, di mana tim voli Jawa Timur bersinar dan Yolla Yuliana berhasil dinobatkan sebagai Best Middle Blocker.
Selengkapnya