LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Angin Segar di Awal Pekan, Rupiah Menguat Tipis dari Dolar AS
Sumber :
  • antara

Angin Segar di Awal Pekan, Rupiah Menguat Tipis dari Dolar AS

Nilai tukar Rupiah terhadap dolar AS menguat di tengah perkiraan The Fed yang hendak lebih konservatif memangkas suku bunga kebijakan, Fed Funds Rate (FFR).

Senin, 14 Oktober 2024 - 18:08 WIB

Jakarta, tvOnenews.com - Nilai tukar (kurs) rupiah terhadap dolar AS menguat pada perdagngan Senin (14/10/2024).

Rupiah terhadap dolar AS menguat di tengah perkiraan bahwa bank sentral Amerika Serikat (AS) atau The Fed akan lebih konservatif memangkas suku bunga kebijakan, Fed Funds Rate (FFR).

Rupiah meningkat 12 poin atau 0,08 persen menjadi Rp15.566 per dolar AS dari sebelumnya sebesar Rp15.578 per dolar AS.

"The Fed akan memilih stance kebijakan penurunan suku bunga yang lebih konservatif, setelah memangkas suku bunga acuannya sebesar 50 bps pada meeting September 2024," kata analis pasar uang Bank Mandiri Reny Eka Putri, dikutip dari antara.

Diketahui, The Fed akan memutuskan pemotongan suku bunga yang lebih kecil dalam pertemuan mendatang. 

Baca Juga :

The Fed juga melihat kemungkinan Fed Funds Rate akan dipertahankan pada level 5,5 persen pada rapat Federal Open Market Committee (FOMC) November 2024.

Laporan ADP di AS menunjukkan bahwa 143.000 pekerjaan ditambahkan ke sektor swasta pada September 2024, jauh di atas perkiraan 120.000, yang menunjukkan bahwa pasar tenaga kerja AS tetap tangguh.

Halaman Selanjutnya :
Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Sandiaga Uno Harap UMKM Bisa Manfaatkan Peluang Ekonomi Digital

Sandiaga Uno Harap UMKM Bisa Manfaatkan Peluang Ekonomi Digital

Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif, Sandiaga S. Uno dorong pelaku UMKM untuk memanfaatkan peluang ekonomi digital ditaksir mencapai US$110 miliar pada 2025.
Jelang Hadapi Sejumlah Petarung Monster MMA, Justin Gaethje Malah Absen Panjang dari Panggung UFC

Jelang Hadapi Sejumlah Petarung Monster MMA, Justin Gaethje Malah Absen Panjang dari Panggung UFC

Justin Gaethje dikabarkan bakal absen panjang jelang berhadapan dengan sejumlah petarung monster MMA di ajang kombat Ultimate Fighting Championship (UFC).
Taktik Pelatih China Bikin Bingung Pandit Senior, Sebut Timnas Indonesia Bisa Menang Asalkan...

Taktik Pelatih China Bikin Bingung Pandit Senior, Sebut Timnas Indonesia Bisa Menang Asalkan...

Pandit senior mengaku bingung dengan taktik yang digunakan pelatih China, apakah mungkin Timnas Indonesia bisa menang lawan China? Siapa yang akan menang besok?
H-1 Jelang Pertandingan China Vs Timnas Indonesia, Shin Tae-yong Bawa Kabar Buruk dari Pemain

H-1 Jelang Pertandingan China Vs Timnas Indonesia, Shin Tae-yong Bawa Kabar Buruk dari Pemain

Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong, bawa kabar buruk jelang pertandingan melawan China di laga putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia.
Merinding! Bukti Cinta Maarten Paes dan Sandy Walsh Terhadap Indonesia, Khidmat Belajar Hafalkan Lagu Tanah Airku

Merinding! Bukti Cinta Maarten Paes dan Sandy Walsh Terhadap Indonesia, Khidmat Belajar Hafalkan Lagu Tanah Airku

Bintang Timnas Indonesia yakni Maarten Paes dan Sandy Walsh menunjukkan rasa cintanya terhadap bumi pertiwi jelang tampil di Kualifikasi Piala Dunia 2026.
Timnas Indonesia Punya Modal Besar Buat Menang, Shin Tae-yong Blak-blakan Bongkar Rahasia Main China di Kualifikasi Piala Dunia 2026

Timnas Indonesia Punya Modal Besar Buat Menang, Shin Tae-yong Blak-blakan Bongkar Rahasia Main China di Kualifikasi Piala Dunia 2026

Skuad Timnas Indonesia punya modal besar untuk raih kemenangan kontra China pada matchday keempat Kualifikasi Piala Dunia 2026 pada Selasa (15/10/24) besok.
Trending
Novi Irnawati Bikin Media Bahrain Malu, Suporter Timnas Indonesia Ini Berani Sentil Wasit Ahmed Al Kaf Katanya...

Novi Irnawati Bikin Media Bahrain Malu, Suporter Timnas Indonesia Ini Berani Sentil Wasit Ahmed Al Kaf Katanya...

Sosok Rava Noviena alias Novi Irnawati seorang supoter Timnas Indonesia di Bahrain jadi sorotan publik. Lantaran Novi Irnawati ini berani menyentil Bahrain.
Denny Darko Sudah Prediksi Peluang Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026, Sejak 3 Bulan Lalu Ahli Tarot itu Bilang Kalau Garuda...

Denny Darko Sudah Prediksi Peluang Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026, Sejak 3 Bulan Lalu Ahli Tarot itu Bilang Kalau Garuda...

Ahli tarot Denny Darko sudah prediksi peluang Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026. Lantas, seperti apa terawangannya? Simak artikelnya berikut.
Jurnalis Asal Oman Bongkar Hukuman Wasit Ahmed Al Kaf usai ‘Rampok’ Kemenangan Timnas Indonesia, Siap-siap Menganggur!

Jurnalis Asal Oman Bongkar Hukuman Wasit Ahmed Al Kaf usai ‘Rampok’ Kemenangan Timnas Indonesia, Siap-siap Menganggur!

Hukuman untuk Ahmed Al Kaf yang 'merampok' kemenangan Timnas Indonesia atas Bahrain di pertandingan Kualifikasi Piala Dunia 2026 diungkap jurnalis asal Oman.
Tak Malu-malu Lagi, Betrand Peto Minta Hal Ini ke Sarwendah: Kukira Bercanda, Ternyata Benar Setiap Hari Dia Minta ...

Tak Malu-malu Lagi, Betrand Peto Minta Hal Ini ke Sarwendah: Kukira Bercanda, Ternyata Benar Setiap Hari Dia Minta ...

Resmi bercerai dengan Ruben Onsu, Sarwendah mengungkapkan permintaan khusus dari Betrand Peto Putra Onsu yang selama ini tak banyak orang ketahui, sampai harus.
Betrand Peto Kali ini Tak Bisa Bohong Tentang Rasa Cinta dan Kasih Sayangnya untuk Sarwendah, Onyo Bilang…

Betrand Peto Kali ini Tak Bisa Bohong Tentang Rasa Cinta dan Kasih Sayangnya untuk Sarwendah, Onyo Bilang…

Betrand Peto sambil terbata-bata mengungkapkan perasaannya pada Sarwendah. Di hadapan Irfan Hakim dan Raffi Ahmad dia akhirnya jujur bilang kalau sebenarnya...
Bukan Mauro Zijlstra, Media Belanda Klaim PSSI Sudah Temukan Kandidat Striker yang Cocok untuk Timnas Indonesia, Siapa?

Bukan Mauro Zijlstra, Media Belanda Klaim PSSI Sudah Temukan Kandidat Striker yang Cocok untuk Timnas Indonesia, Siapa?

Menurut rilis dari media Belanda, PSSI dilaporkan tengah melakukan pembicaraan dengan striker FC Utrecht untuk mengisi lini depan Timnas Indonesia besutan STY.
FIFA Bisa Batalkan Gol Kedua Bahrain yang Tercipta akibat 'Dibantu' Wasit Ahmed Al Kaf Hingga Gagalkan Kemenangan Timnas Indonesia?

FIFA Bisa Batalkan Gol Kedua Bahrain yang Tercipta akibat 'Dibantu' Wasit Ahmed Al Kaf Hingga Gagalkan Kemenangan Timnas Indonesia?

Apakah FIFA bisa batalkan gol kedua Bahrain yang tercipta usai 'dibantu' wasit asal Oman, Ahmed Al Kaf hingga gagalkan kemenangan Timnas Indonesia? jawabannya..
Selengkapnya