LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Insan Pegadaian Rama Andika Prasetya berjaya Grand Final Microsoft Excel World Championship Indonesia (MEWCI) 2024.
Sumber :
  • Dok. Pegadaian

Mewakili Pegadaian di E-Sport Edutainment Kelas Dunia, Insan Pegadaian Area Medan 2 Berjaya Microsoft Excel World Championship Indonesia 2024

Insan Pegadaian Rama Andika Prasetya berhasil menorehkan juara 3 pada kategori BUMN dan sukses meraih posisi 4 pada ajang Grand Final All Categories MEWCI 2024.

Selasa, 15 Oktober 2024 - 17:31 WIB

“Pastinya saya bangga telah mewakili Pegadaian dan menjadi salah satu dari 3 besar di kategori BUMN. Sebelumnya kami diadu dulu di kategori masing-masing, hingga menjadi 3 besar. Ada kategori rookie atau mahasiswa, professional atau umum, serta BUMN," kata Rama.

"Kemudian total 9 orang beradu kembali di babak Grand Final untuk memperebutkan posisi 1 yang nanti akan diberangkatkan mewakili Indonesia di ajang dunia Financial Modeling World Cup di Las Vegas. Alhamdulillah saya meraih posisi 4 di ajang Grand Final tersebut. Walaupun tidak berangkat ke Las Vegas, namun saya tetap bangga karena sudah berada di posisi sejauh ini,” ujarnya.

Insan Pegadaian Rama Andika Prasetya mewakili Pegadaian berjaya di Grand Final Microsoft Excel World Championship Indonesia (MEWCI) 2024.
Insan Pegadaian Rama Andika Prasetya mewakili Pegadaian berjaya di Grand Final Microsoft Excel World Championship Indonesia (MEWCI) 2024.
Sumber :
  • Dok. Pegadaian

 

Direktur Utama PT Pegadaian, Damar Latri Setiawan mengaku bangga atas pencapaian yang diraih oleh Insan Pegadaian di ajang tersebut.

Baca Juga :

“Alhamdulillah satu lagi prestasi dari Insan Pegadaian yang membanggakan. Biasanya E-Sport lebih ke entertainment, tapi kompetisi E-Sport yang satu ini lebih ke edutainment ya, memadukan game dengan skill microsoft excel. Semoga pencapaian dari Rama akan memacu Insan Pegadaian lainnya untuk berprestasi tidak hanya di internal, namun juga di nasional hingga internasional kedepannya,” ujar Damar (14/10/2024).

Pemenang Microsoft Excel World Championship Indonesia 2024 akan mewakili Indonesia pada ajang Financial Modeling World Cup di Las Vegas pada bulan Desember 2024 nanti.

Halaman Selanjutnya :
img-logo
img-logo

Bantu kami untuk memperbaiki tampilan tvonenews dengan mengisi survey berikut

Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Reaksi Warganet ASEAN usai Bahrain Merengek kepada FIFA dan AFC Minta Pindah Venue Saat Lawan Timnas Indonesia, Skuad Garuda Malah Disebut Begini

Reaksi Warganet ASEAN usai Bahrain Merengek kepada FIFA dan AFC Minta Pindah Venue Saat Lawan Timnas Indonesia, Skuad Garuda Malah Disebut Begini

Warganet Asia Tenggara ikut mengomentari soal keinginan Bahrain yang merengek kepada FIFA dan AFC memindahkan venue pertandingan melawan Timnas Indonesia.
Serangan Makin Brutal! Lebanon Tuntut Dewan Keamanan PBB Paksa Israel Laksanakan Resolusi 1701

Serangan Makin Brutal! Lebanon Tuntut Dewan Keamanan PBB Paksa Israel Laksanakan Resolusi 1701

Kementerian Luar Negeri Lebanon menuntut Dewan Keamanan PBB untuk memaksa Israel melaksanakan Resolusi 1701.
Benyamin Davnie Kukuh Dukung Airin Rachmi Diany di Pilkada Banten 2024

Benyamin Davnie Kukuh Dukung Airin Rachmi Diany di Pilkada Banten 2024

Kubu pasangan Pilkada Kota Tangerang Selatan (Tangsel) 2024, Benyamin Davnie - Pilar Saga Ichsan memastikan tak lepas dari bayang-bayang Calon Gubernur Banten, Airin Rachmi Diany.
Advokat Soroti Bantahan Rea Wiradinata Soal Penyitaan Rumah di Cianjur

Advokat Soroti Bantahan Rea Wiradinata Soal Penyitaan Rumah di Cianjur

Advokat Noverizky Tri Putra Pasaribu menanggapi bantahan selebgram Rea Wiradinata terkait penyitaan rumahnya di Cianjur oleh kurator usai kalah dalam sidang PKPU di Pengadilan Niaga Jakarta Pusat. 
Pegiat Anti Korupsi Desak Akademisi Kirim Surat Amicus Curae ke MA Terkait Kasus Mardani Maming

Pegiat Anti Korupsi Desak Akademisi Kirim Surat Amicus Curae ke MA Terkait Kasus Mardani Maming

Kasus yang menjerat Mardani Maming terus menyita perhatian publik belakangan waktu terakhir.
Respons Berkelas Erick Thohir di Tengah Ramainya Bahrain Merengek ke FIFA dan AFC Minta Pindah Venue di Luar RI Saat Lawan Timnas Indonesia

Respons Berkelas Erick Thohir di Tengah Ramainya Bahrain Merengek ke FIFA dan AFC Minta Pindah Venue di Luar RI Saat Lawan Timnas Indonesia

Respons berkelas dari Ketua Umum PSSI, Erick Thohir di tengah keinginan Bahrain memindahkan venue pertandingan melawan Timnas Indonesia dari Jakarta ke luar RI.
Trending
Warga Irak Turut Komentari Keinginan Bahrain Memindahkan Venue Laga Kontra Timnas Indonesia ke Luar RI: Lelucon!

Warga Irak Turut Komentari Keinginan Bahrain Memindahkan Venue Laga Kontra Timnas Indonesia ke Luar RI: Lelucon!

Warga Irak turut kesal dengan Bahrain yang meminta kepada FIFA dan AFC untuk memindahkan laga kontra Timnas Indonesia ke luar RI pada Maret 2025 mendatang.
Mengemis ke FIFA dan AFC agar Laga Lawan Timnas Indonesia Tak Digelar di Jakarta, Bahrain Justru Terancam Hukuman Berat

Mengemis ke FIFA dan AFC agar Laga Lawan Timnas Indonesia Tak Digelar di Jakarta, Bahrain Justru Terancam Hukuman Berat

AFC justru bisa memberikan sanksi berat kepada Bahrain setelah menolak bermain di Jakarta untuk menghadapi Timnas Indonesia pada laga Kualifikasi Piala Dunia.
Coach Justin Ngamuk Bahrain Minta Venue ke Luar RI Saat Melawan Timnas Indonesia, Sebut PSSI Pindah ke Ocenia atau Buat AFC Tandingan Jika…

Coach Justin Ngamuk Bahrain Minta Venue ke Luar RI Saat Melawan Timnas Indonesia, Sebut PSSI Pindah ke Ocenia atau Buat AFC Tandingan Jika…

Coach Justin memberikan solusi ekstrem kepada PSSI jika AFC memutuskan mengabulkan keinginan FA Bahrain untuk memindahkan venue laga melawan Timnas Indonesia.
Semakin Panas Tuntutan STY Out, Padahal Saat Melatih Timnas Dinilai Pahami Bahasa dan Budaya Islam

Semakin Panas Tuntutan STY Out, Padahal Saat Melatih Timnas Dinilai Pahami Bahasa dan Budaya Islam

Tagar STY out muncul setelah pertandingan Timnas Indonesia kalah saat dijamu China dengan skor 2-1 di Qingdao Youth Football Stadium, China, Selasa (15/10/2024)
Respons Berkelas Erick Thohir di Tengah Ramainya Bahrain Merengek ke FIFA dan AFC Minta Pindah Venue di Luar RI Saat Lawan Timnas Indonesia

Respons Berkelas Erick Thohir di Tengah Ramainya Bahrain Merengek ke FIFA dan AFC Minta Pindah Venue di Luar RI Saat Lawan Timnas Indonesia

Respons berkelas dari Ketua Umum PSSI, Erick Thohir di tengah keinginan Bahrain memindahkan venue pertandingan melawan Timnas Indonesia dari Jakarta ke luar RI.
Trending di Medsos Usai Timnas Indonesia Kalah dari China, Asnawi  Mangkualam Beri Respon Bijak, Ingatkan Sosoknya yang Religius dan Pemain Paling Disiplin

Trending di Medsos Usai Timnas Indonesia Kalah dari China, Asnawi Mangkualam Beri Respon Bijak, Ingatkan Sosoknya yang Religius dan Pemain Paling Disiplin

Tak lama dari laga keempat Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026 itu, nama Asnawi dan Witan Sulaeman pun jadi trending di Medsos X. Bukan tanpa ..
Reaksi Warganet ASEAN usai Bahrain Merengek kepada FIFA dan AFC Minta Pindah Venue Saat Lawan Timnas Indonesia, Skuad Garuda Malah Disebut Begini

Reaksi Warganet ASEAN usai Bahrain Merengek kepada FIFA dan AFC Minta Pindah Venue Saat Lawan Timnas Indonesia, Skuad Garuda Malah Disebut Begini

Warganet Asia Tenggara ikut mengomentari soal keinginan Bahrain yang merengek kepada FIFA dan AFC memindahkan venue pertandingan melawan Timnas Indonesia.
Selengkapnya
Viral