LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Pembangunan LRT Jakarta Velodrome-Manggarai Sudah 31,14%, Ditarget Rampung Awal 2027
Sumber :
  • istimewa

Pembangunan LRT Jakarta Velodrome-Manggarai Sudah 31,14%, Ditarget Rampung Awal 2027

Proyek LRT Jakarta Fase 1B rute Velodrome-Manggarai ini ditargetkan bisa berprogres hingga 34,5% pada akhir Oktober 2024 dan beroperasi maksimal pada awal 2027.

Kamis, 17 Oktober 2024 - 14:18 WIB

Jakarta, tvonenews.com - PT Waskita Karya (Persero) Tbk mengatakan realisasi pengerjaan proyek pembangunan proyek Light Rail Transit (LRT) Jakarta Fase 1B rute Velodrome-Manggarai di Jakarta Timu sudah mencapai 31,14 persen. 

Proyek LRT Jakarta Fase 1B rute Velodrome-Manggarai ini ditargetkan bisa berprogres positif hingga tembus 34,5% pada akhir Oktober 2024. Proyek LRT ini ditargetkan bisa beroperasi pada awal 2027.

Corporate Secretary Waskita Karya Ermy Puspa Yunita mengatakan, progres pembangunan LRT Jakarta Fase 1B sudah mencapai pengecoran slab deck viaduct sampai 1,4 km serta pemasangan third rail pada sepanjang jalur Stasiun Velodrome menuju Stasiun Rawamangun. Progres positif juga dicatatkan pada pembangunan Stasiun Rawamangun yang mencapai 38,04%.

“Kehadiran LRT Jakarta Fase 1B ini akan menyempurnakan integrasi transportasi di Stasiun Manggarai. Sehingga memudahkan mobilitas masyarakat serta mendukung integrasi moda angkutan umum di Jakarta,” kata Ermy, dikutip Kamis (17/10/2024).

Proyek LRT Velodrome-Manggarai diharapkan dapat beroperasi tepat waktu pada awal 2017 dengan melakukan sejumlah inovasi.

Baca Juga :

Inovasi itu di antaranya desain long span termasuk metode pelaksanaan hingga implementasi inovasi digital Building Information Modelling (BIM) untuk memantau progres pembangunan yang dilengkapi teknologi pendeteksi dini atas ketidaksesuaian kualitas dan desain hingga di level 7D.

“Inovasi long span dilakukan karena kondisi semua trase Proyek LRT Jakarta Fase 1B dikerjakan di area jalan raya dengan lalu lintas aktif dan padat di Kota Jakarta dan beberapa melintas di simpang besar," terang dia. 

PT Jakarta Propertindo sebagai pemilik proyek LRT Jakarta telah menunjuk KSO Waskita Nindya LRS sebagai kontraktor utama pembangunan LRT Jakarta Fase 1B Velodrome-Manggarai melalui proses tender dengan total anggaran pembangunan sebesar Rp 4,1 triliun.

Jakpro bersama KSO Waskita Nindya Lrs pun telah melakukan uji coba jalur dari Stasiun Velodrome menuju arah Stasiun Rawamangun. Lintasan LRT Jakarta Fase 1B memiliki panjang 6,4 kilometer mulai dari Velodrome hingga Manggarai.

LRT Jakarta Fase 1B akan memiliki lima stasiun baru, yaitu Stasiun Pemuda Rawamangun, Stasiun Pramuka BPKP, Stasiun Pasar Pramuka, Stasiun Matraman, dan Stasiun Manggarai.

Adapun LRT Fase 1A sudah beroperasi melayani enam stasiun, yaitu Stasiun Pegangsaan Dua, Stasiun Boulevard Utara, Stasiun Boulevard Selatan, Stasiun Pulomas, Stasiun Equestrian, dan Stasiun Velodrome.

Nantinya, total panjang jalur dari Stasiun Pegangsaan Dua (Kelapa Gading) hingga Stasiun Manggarai mencapai 12,2 km dengan waktu tempuh sekitar 26 menit.

Lewat perpanjangan rute ini, diperkirakan jumlah penumpang nantinya meningkat secara bertahap menjadi 80 ribu per hari.

"Maka selain bertujuan melayani masyarakat lebih luas, Waskita Karya juga berkomitmen mendukung target nol emisi pemerintah melalui pembangunan Jakarta Fase 1B rute Velodrome-Manggarai. Diharapkan, keberadaan LRT tersebut efektif dalam mendorong kegiatan sosial sekaligus perekonomian warga Jakarta dan sekitarnya," terangnya.(nba)

 

img-logo
img-logo

Bantu kami untuk memperbaiki tampilan tvonenews dengan mengisi survey berikut

Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Duel Seru Terjadi di UFC 308 Pada Bulan Oktober 2024: Pertarungan Antar Pemegang Gelar UFC dan BMF Siap Bertemu

Duel Seru Terjadi di UFC 308 Pada Bulan Oktober 2024: Pertarungan Antar Pemegang Gelar UFC dan BMF Siap Bertemu

Ultimate Fight Championship (UFC) secara resmi merilis jadwal UFC 308 di Abu Dhabi, Uni Emirat Arab pada 26 Oktober 2024.
Seruan Bahlil soal Hilirisasi Jadi Penggerak Pertumbuhan Ekonomi RI, Ungkap Potensi Ekspor Menggiurkan di 2040

Seruan Bahlil soal Hilirisasi Jadi Penggerak Pertumbuhan Ekonomi RI, Ungkap Potensi Ekspor Menggiurkan di 2040

Menteri ESDM Bahlil Lahadalia menegaskan bahwa melalui hilirisasi industri juga, Indonesia mampu mendorong nilai tambah dan menggenjot lapangan kerja baru.
Proyeksi APBD Jawa Barat 2025, Rp29,93 Triliun untuk Target Pendapatan Daerah, Rp29,74 Triliun untuk Belanja

Proyeksi APBD Jawa Barat 2025, Rp29,93 Triliun untuk Target Pendapatan Daerah, Rp29,74 Triliun untuk Belanja

Soal besaran pendapatan daerah dan belanja daerah itu, masih belum final karena masih dalam pembahasan lanjutan di DPRD Jawa Barat bersama Pemprov Jawa Barat.
Singgung Raffi Ahmad hingga Yovie Widianto, Bima Arya Bocorkan Jabatan Artis di Pemerintahan Prabowo-Gibran

Singgung Raffi Ahmad hingga Yovie Widianto, Bima Arya Bocorkan Jabatan Artis di Pemerintahan Prabowo-Gibran

Usai melakukan pembekalan di Hambalang, Bima Arya menyebut bahwa Raffi Ahmad dan Yovie Widianto bakal mendapatkan jabatan sebagai staf khusus Kepresidenan. 
Padahal Liga Voli Korea Belum Mulai, Tapi Tim Papan Atas Ini Mulai Dekati Megawati Hangestri, Siap Bajak Megatron Musim Depan?

Padahal Liga Voli Korea Belum Mulai, Tapi Tim Papan Atas Ini Mulai Dekati Megawati Hangestri, Siap Bajak Megatron Musim Depan?

Megawati Hangestri benar-benar menjadi salah satu atlet yang namanya cukup populer di Korea Selatan berkat performa gemilangnya bersama Red Sparks musim lalu.
Ingin Prabowo Lebih Banyak Tampil Di Panggung internasional, Ketua DPD: Kabinet Harus Mampu Bekerja Auto Pilot

Ingin Prabowo Lebih Banyak Tampil Di Panggung internasional, Ketua DPD: Kabinet Harus Mampu Bekerja Auto Pilot

Ketua Dewan Perwakilan Daerah (DPD) RI Sultan B Najamuddin mengapresiasi langkah Presiden terpilih Prabowo Subianto yang berani melakukan terobosan dan transformasi pemerintahan dengan menempatkan putra putri terbaik bangsa untuk memimpin kementerian dan lembaga negara.
Trending
AFC dan FIFA Nyatakan Timnas Indonesia Menang 3-0 atas Bahrain di Kualifikasi Piala Dunia 2026 dengan Syarat Begini

AFC dan FIFA Nyatakan Timnas Indonesia Menang 3-0 atas Bahrain di Kualifikasi Piala Dunia 2026 dengan Syarat Begini

Timnas Indonesia bakal dinyatakan menang dengan skor 3-0 atas Bahrain di kualifikasi Piala Dunia 2026 jika AFC dan FIFA mengambil sebuah keputusan yang tegas.
Respons Berkelas Erick Thohir di Tengah Ramainya Bahrain Merengek ke FIFA dan AFC Minta Pindah Venue di Luar RI Saat Lawan Timnas Indonesia

Respons Berkelas Erick Thohir di Tengah Ramainya Bahrain Merengek ke FIFA dan AFC Minta Pindah Venue di Luar RI Saat Lawan Timnas Indonesia

Respons berkelas dari Ketua Umum PSSI, Erick Thohir di tengah keinginan Bahrain memindahkan venue pertandingan melawan Timnas Indonesia dari Jakarta ke luar RI.
Mengemis ke FIFA dan AFC agar Laga Lawan Timnas Indonesia Tak Digelar di Jakarta, Bahrain Justru Terancam Hukuman Berat

Mengemis ke FIFA dan AFC agar Laga Lawan Timnas Indonesia Tak Digelar di Jakarta, Bahrain Justru Terancam Hukuman Berat

AFC justru bisa memberikan sanksi berat kepada Bahrain setelah menolak bermain di Jakarta untuk menghadapi Timnas Indonesia pada laga Kualifikasi Piala Dunia.
Media Arab Bicara soal Perasaan Ahmed Al Kaf usai Bikin Bahrain Kena Mental sampai Minta Venue Laga Kontra Timnas Indonesia Dipindahkan ke Luar RI

Media Arab Bicara soal Perasaan Ahmed Al Kaf usai Bikin Bahrain Kena Mental sampai Minta Venue Laga Kontra Timnas Indonesia Dipindahkan ke Luar RI

Media Arab berbicara soal perasaan Ahmed Al Kaf usai bikin Bahrain terkena mental sampai minta venue laga kontra Timnas Indonesia dipindahkan ke luar Republik Indonesia (RI).
AFC Bisa Jadi Standar Ganda Jika Kabulkan Permintaan Pindah Venue Timnas Indonesia vs Bahrain, Eks Persib Ini Rasakan Sendiri Kekejamannya

AFC Bisa Jadi Standar Ganda Jika Kabulkan Permintaan Pindah Venue Timnas Indonesia vs Bahrain, Eks Persib Ini Rasakan Sendiri Kekejamannya

Bahrain secara resmi mengajukan surat permohonan untuk mengubah venue laga Timnas Indonesia vs Bahrain dalam lanjutan Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia.
Kata-kata Ahmed Al Kaf usai Bikin Timnas Indonesia Gagal Menang atas Bahrain, Wasit Asal Oman Itu Bilang Kesakitan 

Kata-kata Ahmed Al Kaf usai Bikin Timnas Indonesia Gagal Menang atas Bahrain, Wasit Asal Oman Itu Bilang Kesakitan 

Wasit asal Oman, Ahmed Al Kaf mengunggah sebuah kalimat usai membuat Timnas Indonesia gagal menang atas Bahrain pada matchday ketiga Grup C Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia.
Warga Irak Turut Komentari Keinginan Bahrain Memindahkan Venue Laga Kontra Timnas Indonesia ke Luar RI: Lelucon!

Warga Irak Turut Komentari Keinginan Bahrain Memindahkan Venue Laga Kontra Timnas Indonesia ke Luar RI: Lelucon!

Warga Irak turut kesal dengan Bahrain yang meminta kepada FIFA dan AFC untuk memindahkan laga kontra Timnas Indonesia ke luar RI pada Maret 2025 mendatang.
Selengkapnya
Viral