LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Kekayaan Mayor Teddy, Ajudan Prabowo yang Ditunjuk Jadi Sekretaris Kabinet, Gajinya Naik Drastis
Sumber :
  • ANTARA

Kekayaan Mayor Teddy, Ajudan Prabowo yang Ditunjuk Jadi Sekretaris Kabinet, Gajinya Naik Drastis

Prabowo Subianto menunjuk Mayor Tedy Indra Wijaya sebagai Sekretaris Kabinet (Seskab) periode 2024-2029. Namanya belakangan populer terutama saat Pilpres 2024

Senin, 21 Oktober 2024 - 09:50 WIB

Jakarta, tvonenews.com - Presiden Prabowo Subianto resmi menunjuk Mayor Tedy Indra Wijaya sebagai Sekretaris Kabinet (Seskab) periode 2024-2029. Teddy merupakan perwira menengah TNI berdarah Jawa-Minahasa yang menjadi dikenal sebagai ajudan Prabowo.

Pria yang lahir di Manado, Sulawesi Utara, 14 April 1989 itu diperkenalkan Prabowo sebagai Seskab di Istana Merdeka, Jakarta, Minggu (20/10/2024).

Nama Mayor Teddy memang populer dalam setahun terakhir, terutama saat kampanye Pilpres 2024. Dia kerap mendampingi sekaligus menjaga Prabowo selama melakukan kegiatan politik. 

Teddy menjadi ajudan Prabowo yang menjabat Menteri Pertahanan. Sebelumnya, dia sempat menjadi asisten ajudan Jokowi dalam kurun waktu 2014-2019. Dia juga pernah menjadi ajudan Kepala Staf Umum TNI.

Lantas berapa harta kekayaan Mayor Teddy saat ini? Harta kekayaan Mayor Teddy merujuk pada gaji dan tunjangan yang ia dapatkan selama menjadi anggota TNI.

Baca Juga :

Pemberian gaji anggota TNI diatur dalam Peraturan Pemerintah (PP) No. 16 Tahun 2019 tentang Perubahan Kedua Belas Atas PP No. 28 Tahun 2001 tentang Peraturan Gaji Anggota Tentara Nasional Indonesia.

Pangkat Mayor yang saat ini diemban Teddy masuk dalam perwira tingkat menengah atau golongan IV paling rendah di dunia kemiliteran.

Anggota TNI yang masuk dalam kategori tersebut  akan menerima gaji berkisar Rp3,2 juta hingga Rp5,3 per bulan. Besaran tersebut belum termasuk tunjangan.

Tunjangan yang didapatkan Mayor Teddy tertuang pada Peraturan Menteri Pertahanan (Permenhan) No. 33 Tahun 2017 tentang Penghasilan Tentara Nasional Indonesia di Lingkungan Kemenhan dan TNI.

Adapun tunjangan-tunjangan yang akan diterima Mayor Teddy antara lain: tunjangan untuk istri dan suami, tunjangan untuk anak, tunjangan pangan, tunjangan jabatan, dan masih banyak lagi.

Setelah ditunjuk menjadi Sekretaris Kabinet (Seskab), berapakah gaji yang akan diterima oleh Mayor Teddy?

Gaji Sekretaris Kabinet (Seskab) setara dengan gaji menteri negara, termasuk hak keuangan, administrasi, dan fasilitas lainnya. Hal ini diatur dalam Peraturan Presiden (Perpres) Nomor 55 Tahun 2020 tentang Sekretariat Kabinet

Menurut Peraturan Pemerintah (PP) nomor 60 Tahun 2000 mengenai Hak keuangan/Administratif Menteri Negara dan Mantan Menteri Negara serta Janda/Dudanya, gaji menteri ditetapkan sebesar Rp5.040.000 per bulan.

Sementara itu, Keputusan Presiden (Kepres) Nomor 68 Tahun 2001 tentang Tunjangan Jabatan bagi Pejabat Negara Tertentu menetapkan bahwa pejabat yang setara dengan menteri akan menerima tunjangan jabatan sebesar Rp13.608.000 setiap bulan. Jumlah tunjangan dan gaji yang diterima menteri secara keseluruhan mencapai Rp18,64 juta setiap bulan.(nba)

 

Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Keutamaan Penggunaan Sayyidina saat Sholawat dalam Islam Diungkap Syekh Ali Jaber: Jangan Lagi Diperdebatkan

Keutamaan Penggunaan Sayyidina saat Sholawat dalam Islam Diungkap Syekh Ali Jaber: Jangan Lagi Diperdebatkan

Sholawat juga sebagai wujud cinta kasih umat Islam kepada Nabi Muhammad SAW. Namun, di tengah masyarakat ada perdebatan kata Sayyidina, Syekh Ali Jaber jelaskan
Evaluasi Shin Tae-yong usai Laga Kurang Memuaskan Timnas Indonesia Melawan Bahrain dan China Ditunda, PSSI Ungkap Penyebabnya

Evaluasi Shin Tae-yong usai Laga Kurang Memuaskan Timnas Indonesia Melawan Bahrain dan China Ditunda, PSSI Ungkap Penyebabnya

PSSI menyebut bahwa evaluasi Shin Tae-yong setelah laga kurang memuaskan Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026 menghadapi Bahrain dan China ditunda.
Setelah Cerai dari Ruben Onsu, Sarwendah Akhirnya Jujur Kalau Isu Miring soal Dirinya dan Onyo Itu Sebenarnya...

Setelah Cerai dari Ruben Onsu, Sarwendah Akhirnya Jujur Kalau Isu Miring soal Dirinya dan Onyo Itu Sebenarnya...

Setelah resmi bercerai dari Ruben Onsu, Sarwendah akhirnya jujur kalau isu miring soal dirinya dan Onyo itu sebenarnya...
Kerendahan Hati Kapolri Kala Diganjar Tokoh Inklusi Peduli Kelompok Rentan

Kerendahan Hati Kapolri Kala Diganjar Tokoh Inklusi Peduli Kelompok Rentan

Kapolri Jenderal Polisi Drs. Listyo Sigit Prabowo mendapat penghargaan sebagai tokoh inklusi dan peduli terhadap kelompok rentan. Penghargaan itu diberikan dalam ajang detikcom Award 2024.
Sudah Tidak Disembunyikan Lagi, Akhirnya Sarwendah Bicara Jujur soal Dirinya yang Pilih 'Cabut' dari Cherrybelle: Sebenarnya...

Sudah Tidak Disembunyikan Lagi, Akhirnya Sarwendah Bicara Jujur soal Dirinya yang Pilih 'Cabut' dari Cherrybelle: Sebenarnya...

Sarwendah kini sudah tak menyembunyikan lagi alasannya memilih untuk 'cabut' dari Cherybelle. Hal itu dibongkar olehnya setelah 12 tahun disimpan rapat-rapat.
Evaluasi Timnas Indonesia Ditunda Usai Gagal Penuhi Target, PSSI Ungkap Kondisi Shin Tae-yong Saat Ini, Ternyata...

Evaluasi Timnas Indonesia Ditunda Usai Gagal Penuhi Target, PSSI Ungkap Kondisi Shin Tae-yong Saat Ini, Ternyata...

Rencana evaluasi Timnas Indonesia dan Shin Tae-yong usai laga kualifikasi Piala Dunia 2026 melawan Bahrain dan China harus ditunda. Begini kabar sang pelatih...
Trending
Tak Mau Tutup-tutupi Lagi, Sarwendah Akhirnya Ngaku Setelah Cerai dengan Ruben Onsu, Bahwa Dia Sebenarnya itu...

Tak Mau Tutup-tutupi Lagi, Sarwendah Akhirnya Ngaku Setelah Cerai dengan Ruben Onsu, Bahwa Dia Sebenarnya itu...

Selalu tampilkan raut wajah yang ceria, Sarwendah, mantan istri Ruben Onsu ini akhirnya kini berani jujur tentang apa yang dia rasakan dan tutupi selama ini.
Shin Tae-yong Akhirnya Jujur soal Alasan Coret Eliano Reijnders dan Mainkan Asnawi Mangkualam saat Timnas Indonesia Hadapi China

Shin Tae-yong Akhirnya Jujur soal Alasan Coret Eliano Reijnders dan Mainkan Asnawi Mangkualam saat Timnas Indonesia Hadapi China

Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong, akhirnya berbicara jujur soal alasan mencoret Eliano Reijnders dan memainkan Asnawi Mangkualam di laga kontra China.
Sebelum AFC Ambil Keputusan, Media Korea Sudah Tahu Laga Timnas Indonesia vs Bahrain akan Berlangsung di Negara..

Sebelum AFC Ambil Keputusan, Media Korea Sudah Tahu Laga Timnas Indonesia vs Bahrain akan Berlangsung di Negara..

Begini komentar media Korea Selatan soal permintaan Bahrain kepada AFC untuk mengganti tempat pertandingan melawan Timnas Indonesia, media Korea sudah tahu?
Top 3 Bola: Bahrain Bakal Disanksi, FIFA dan AFC Kemungkinan Kabulkan Permintaan Bahrain, hingga Erick Thohir Bicara Soal Kevin Diks

Top 3 Bola: Bahrain Bakal Disanksi, FIFA dan AFC Kemungkinan Kabulkan Permintaan Bahrain, hingga Erick Thohir Bicara Soal Kevin Diks

Deretan berita di tvonenews.com yang menjadi berita top 3 bola, simak selengkapnya.
Venue Laga Timnas Indonesia Vs Bahrain di Kualifikasi Piala Dunia 2026 Akhirnya Terungkap, FIFA Tentukan Negara Ini Jadi Tuan Rumahnya

Venue Laga Timnas Indonesia Vs Bahrain di Kualifikasi Piala Dunia 2026 Akhirnya Terungkap, FIFA Tentukan Negara Ini Jadi Tuan Rumahnya

Venue pertandingan antara Timnas Indonesia melawan Bahrai di laga lanjutan putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia akhirnya terungkap, di mana?
Kemesraan Dinilai Tak Wajar Bersama Betrand Peto, Sarwendah Akhirnya Jujur soal Rahasia Onyo Selama Ini: Dia Itu Suka ...

Kemesraan Dinilai Tak Wajar Bersama Betrand Peto, Sarwendah Akhirnya Jujur soal Rahasia Onyo Selama Ini: Dia Itu Suka ...

Jadi sorotan netizen, di balik perceraian Sarwendah dan Ruben Onsu, nama Betrand Peto sempat terseret-seret karena kemesraan berlebihan dengan Sarwendah.
Kata-kata Takefusa Kubo Jelang Lawan Timnas Indonesia, Bintang Jepang Itu Singgung Kekalahan Garuda dari China 

Kata-kata Takefusa Kubo Jelang Lawan Timnas Indonesia, Bintang Jepang Itu Singgung Kekalahan Garuda dari China 

Winger Timnas Jepang, Takefusa Kubo berbicara soal Timnas Indonesia jelang saling bentrok di Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia.
Selengkapnya
Viral