LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Sempat Diisukan Beli Sriwijaya FC, Ini Profil Iwan Bomba, Pengusaha Batu Bara yang Menjadi Utusan Khusus Presiden Prabowo Bidang Ekonomi
Sumber :
  • iwan bomba

Sempat Diisukan Beli Sriwijaya FC, Ini Profil Iwan Bomba, Pengusaha Batu Bara yang Menjadi Utusan Khusus Presiden Prabowo Bidang Ekonomi

Presiden Prabowo memilih Setiawan Ichlas alias Iwan Bomba menjadi Utusan Khusus Presiden Bidang Ekonomi dan Perbankan, sempat diisukan beli saham Sriwijaya FC.

Selasa, 22 Oktober 2024 - 20:43 WIB

Jakarta, tvOnenews.com - Sosok pengusaha asal Palembang, Setiawan Ichlas alias Iwan Bomba menjadi Utusan Khusus Presiden Bidang Ekonomi dan Perbankan di Kabinet Merah Putih Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka.

Setiawan atau Iwan Bomba telah dilantik Prabowo bersama sejumlah utusan khusus presiden di berbagai bidang lainnya di Istana Negara, Jakarta, Selasa (22/10/2024).

Pria yang lahir di Palembang pada 10 April 1977 itu dikenal sebagai pengusaha batu bara Indonesia asal Palembang, Sumatera Selatan dan merupakan pemilik Bomba Group.

Perusahaan itu bergerak di bidang holding atau induk investasi terdiversifikasi yang membawahi entitas bisnis di banyak bidang usaha, seperti logistik dan distribusi, agroindustri, pertambangan, serta manajemen properti.

Setiawan masuk dalam formasi Tim Kampanye Nasional (TKN) Prabowo-Gibran untuk Pemilihan Presiden (Pilpres) 2024.

Baca Juga :

Selain memiliki usaha batu bara, Setiawan juga berbisnis di bidang perkebunan dan pengolahan kelapa sawit melalui PT Golden Blossom Sumatra. Ia juga mengembangkan bisnisnya ke bidang logistik dan infrastruktur seperti pengelolaan pelabuhan, jalan, dan jalur kereta api transportasi batu bara.

Ia menjalankan usaha batu bara dengan total cadangan mencapai 283 juta ton, bermitra dengan perusahaan multinasional mengoperasikan Pembangkit Listrik Tenaga Uap (PLTU) Sumsel 1 dan merintis pabrik biodiesel B100.

Tak hanya itu saja, bisnis properti Bomba Group di bawah PT Dakara Makmur pun fokus pada investasi tanah dan bangunan di pusat bisnis Jakarta.

Setiawan juga melebarkan lini bisnisnya ke bidang olahraga, dengan memiliki saham di klub bola Sumatera Selatan, Sriwijaya FC (SFC). (ant/vsf)

Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Prabowo Dinilai Tepat Lanjutkan Kepemimpinan Erick Thohir Sebagai Menteri BUMN

Prabowo Dinilai Tepat Lanjutkan Kepemimpinan Erick Thohir Sebagai Menteri BUMN

Mudapro menyampaikan ucapan selamat atas terpilihnya kembali Erick Thohir sebagai Menteri BUMN di Kabinet Merah Putih Presiden RI, Prabowo Subianto.
IHSG Berpotensi Melambung, Simak Rekomendasi Saham Hari Ini

IHSG Berpotensi Melambung, Simak Rekomendasi Saham Hari Ini

Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) beerpotensi kembali megalami kenaikan. Sejumlah saham direkomendasikan oleh analis untuk menjadi top pick pada hari ini.
Momen Menyentuh Hati, Pilar Saga Ichsan Beri Nama Bayi yang Baru Lahir dari Seorang ODGJ di Kota Tangsel

Momen Menyentuh Hati, Pilar Saga Ichsan Beri Nama Bayi yang Baru Lahir dari Seorang ODGJ di Kota Tangsel

Calon Wakil Wali Kota Tangerang Selatan (Tangsel), Pilar Saga Ichsan menengok seorang bayi laki-laki yang lahir dari ibu berstatus orang dengan gangguan jiwa (ODGJ).
Gerindra-Golkar 'Barter' Soal Pimpinan MPR dan Penambahan Jatah Menteri di Kabinet Merah Putih

Gerindra-Golkar 'Barter' Soal Pimpinan MPR dan Penambahan Jatah Menteri di Kabinet Merah Putih

Ketua Umum Partai Golkar, Bahlil Lahadalia bocorkan soal Partainya yang mendapatkan jatah 8 kursi Menteri didalam Kabinet Merah Putih.
Program Desa SnackVideo Bantu Kreator Lokal Miliki Penghasilan

Program Desa SnackVideo Bantu Kreator Lokal Miliki Penghasilan

Platform berbagai video pendek terus melakukan pemberdayaan kreator lokal dalam mendukung sejumlah konten-konten yang diunggahnya.
Saham Hyundai Ambles Usai Cetak Rekor IPO, Kok Bisa?

Saham Hyundai Ambles Usai Cetak Rekor IPO, Kok Bisa?

Saham Hyundai Motor di India langsung ambles secara drastis padahal baru saja IPO dan memungkinkan mendapat menguntungkan Rp282 triliun dari hal tersebut.
Trending
Media Arab Saudi Frustrasi Jelang Timnas Arab Saudi Hadapi Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026, Ini Alasannya

Media Arab Saudi Frustrasi Jelang Timnas Arab Saudi Hadapi Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026, Ini Alasannya

Media Arab Saudi frustrasi menjelang Timnas Arab Saudi hadapi Timnas Indonesia di lanjutan putaran ketiga kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia bulan depan.
Sesalkan Strategi STY saat Lawan China, Netizen Bandingkan Pemain Mualaf Ini dengan Asnawi Mangkualam di Laga Keempat Kualifikasi Piala Dunia 2026

Sesalkan Strategi STY saat Lawan China, Netizen Bandingkan Pemain Mualaf Ini dengan Asnawi Mangkualam di Laga Keempat Kualifikasi Piala Dunia 2026

Pelatih Shin Tae-yong atau yang akrab disapa STY menjadi sorotan di Media Sosial (Medsos), imbas dari kekalahan Timnas Indonesia melawan China dengan skor 2-1.
Setahun Tak Tertangkap, Polisi Baru Sebar Gambar DPO Pelaku Pencabulan Siswi SD di Jakarta Selatan

Setahun Tak Tertangkap, Polisi Baru Sebar Gambar DPO Pelaku Pencabulan Siswi SD di Jakarta Selatan

Polisi melakukan perburuan terhadap guru pelaku pencabulan terhadap siswi SDN di kawasan Jakarta Selatan usai lebih dari satu tahun tak tertangkap.
Cerita Siswi SD di Jakarta Selatan Dicabuli Gurunya saat Ikut Bimbingan Belajar Sejak 2023

Cerita Siswi SD di Jakarta Selatan Dicabuli Gurunya saat Ikut Bimbingan Belajar Sejak 2023

Nasib malang menimpa seorang siswi berusia 9 tahun yang bersekolah di salah satu SD Negeri di Grogol Utara, Jakarta Selatan usai menjadi korban pelecehan dari gurungan bernama Dani (61).
Veronica Tan Akui Kenalkan Nicholas Sean kepada Presiden Prabowo Subianto, Ternyata Ini Alasannya

Veronica Tan Akui Kenalkan Nicholas Sean kepada Presiden Prabowo Subianto, Ternyata Ini Alasannya

Wakil Menteri Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (Wamen PPPA) Veronica Tan mengaku memperkenalkan anaknya, Nicholas Sean ke Presiden Prabowo Subianto.
Jokowi Ngaku Diajak Kampanye Paslon KIM di Pilkada, PDIP: Ya Enggak Masalah

Jokowi Ngaku Diajak Kampanye Paslon KIM di Pilkada, PDIP: Ya Enggak Masalah

Presiden ke-7 RI, Joko Widodo (Jokowi) mengaku banyak yang mengajaknya kampanye paslon Koalisi Indonesi Maju (KIM) di Pilkada Serentak 2024.
Program Desa SnackVideo Bantu Kreator Lokal Miliki Penghasilan

Program Desa SnackVideo Bantu Kreator Lokal Miliki Penghasilan

Platform berbagai video pendek terus melakukan pemberdayaan kreator lokal dalam mendukung sejumlah konten-konten yang diunggahnya.
Selengkapnya
Viral