LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Kembali Jabat Wamenkeu, Berikut Profil Lengkap Thomas Djiwandono, Punya Perjalanan Karir dari Wartawan Ekonomi
Sumber :
  • antara

Wamenkeu Thomas Djiwandono: APBN Disusun Demi Tingkatkan Kualitas SDM Indonesia

Wakil Menteri Keuangan Thomas Djiwandono menyebutkan bahwa APBN disusun oleh pemerintah untuk meningkatkan kualitas SDM Indonesia yang sangat penting dilakukan.

Kamis, 7 November 2024 - 15:11 WIB

Jakarta, tvOnenews.com - Wakil Menteri Keuangan Thomas Djiwandono menjelaskan bahwa Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN) disusun dan dicanangkan untuk meningkatkan kualitas sumber daya manusia (SDM) Indonesia.

Isu SDM menurut Thomas adalah sebuah persoalan yang harus diatasi agar Indonesia bisa terus bergerak melangkah ke depan dengan cepat.

“Sehingga APBN disusun sedemikian rupa untuk diarahkan pada pengembangan sumber daya manusia,” katanya dalam Nomura-Verdhana Indonesia Conference 2024, seperti dikutip dari keterangannya di Jakarta, Rabu (6/11/2024). 

Maka dari itu Thomas Djiwandono memastikan bahwa pemerintah baru di bawah Presiden Prabowo Subianto sudah membuat berbagai keputusan strategis untuk menjawab tantangan perkembangan SDM.

Diantaranya adalah adalah intervensi Makan Bergizi Gratis (MBG) yang menjadi program unggulan pemerintahan Prabowo-Gibran.

Baca Juga :

“Makan Bergizi Gratis sebagai program peningkatan nutrisi merupakan titik awal dari investasi untuk peningkatan kualitas SDM Indonesia,” tambahnya. 

Selain MBG, pemerintahan Prabowo juga memusatkan perhatian pada ketahanan pangan, kesehatan, serta peningkatan sektor pendidikan untuk masyarakat luas.

Untuk mewujudkan hal tersebut, Kementerian Keuangan (Kemenkeu) akan terus memperhatikan kesehatan fiskal dengan prinsip kehati-hatian.

Sebagai informasi, Kementerian Keuangan menetapkan anggaran program MBG senilai Rp71 triliun untuk tahun 2025, atau 0,29 persen terhadap PDB. Anggaran ini sudah termasuk biaya makanan, distribusi, serta operasional lembaga yang menangani program MBG.

Nantinya, program MBG diharapkan bisa memberikan efek ekonomi berganda. Tidak hanya perbaikan kualitas sumber daya manusia (SDM), MBG diharapkan bisa mendorong pertumbuhan ekonomi sekitar 0,10 persen serta penyerapan 0,82 juta pekerja melalui pemberdayaan UMKM.

Kementerian Koperasi, Kementerian Desa dan Pembangunan Daerah Tertinggal, serta Badan Gizi Nasional (BGN) telah menyatakan siap berkolaborasi dalam mendukung program MBG.

Baru-baru ini, BGN menyebut sudah mempersiapkan sebanyak 975 Sarjana Penggerak Pembangunan Indonesia (SPPI) untuk program Makan Bergizi Gratis, yang akan dikirimkan ke 325 unit pelayanan di hampir semua kabupaten dan kota. (ant/nsp)

 

Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Rekap Hasil Korea Masters 2024: Kejutan! Duo Ganda Putra Tersingkir, 3 Wakil Indonesia Lolos ke Perempat Final

Rekap Hasil Korea Masters 2024: Kejutan! Duo Ganda Putra Tersingkir, 3 Wakil Indonesia Lolos ke Perempat Final

Rekap hasil Korea Masters 2024, hanya tiga wakil Indonesia yang lolos ke perempatfinal setelah sejumlah wakil termasuk dua ganda putra tersingkir di babak kedua
Masih Pajang Foto Keluarga di Rumah, Memang Boleh dalam Islam? Ternyata Buya Yahya Jawab Tegas Hukumnya…

Masih Pajang Foto Keluarga di Rumah, Memang Boleh dalam Islam? Ternyata Buya Yahya Jawab Tegas Hukumnya…

Meski banyak barang yang dapat disukai untuk mengisi rumah, ternyata ada sejumlah barang yang dilarang ada di dalam rumah, bolehkah memajang foto keluarga?
Akhirnya Pecah Telur di AFC Champions League 2, Pelatih Persib Bicara Soal Keberuntungan Saat Epic Comeback Lawan Lion City Sailors

Akhirnya Pecah Telur di AFC Champions League 2, Pelatih Persib Bicara Soal Keberuntungan Saat Epic Comeback Lawan Lion City Sailors

Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak mengungkapkan salah satu faktor yang bisa membuat timnya comeback saat menghadapi Lion City Sailors di ACL 2, yakni keberuntungan.
Media China Percaya Diri Tim Naga Bakal Diuntungkan dari Laga Timnas Indonesia Vs Jepang

Media China Percaya Diri Tim Naga Bakal Diuntungkan dari Laga Timnas Indonesia Vs Jepang

Sebuah media China percaya diri menyebut Timnas China bakal mendapatkan keuntungan dari laga Jepang melawan Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026.
Kevin Diks Diam-diam Punya 'Ritual' Unik ala Indonesia Sebelum Bertanding, Ternyata Calon Pemain Garuda Itu Wajib Lakukan...

Kevin Diks Diam-diam Punya 'Ritual' Unik ala Indonesia Sebelum Bertanding, Ternyata Calon Pemain Garuda Itu Wajib Lakukan...

Calon pemain Timnas Indonesia yakni Kevin Diks ternyata memiliki 'ritual' unik sebelum bertanding, yakni wajib makan masakan khas Tanah Air sebelum bertanding.
Hasil Survei Indikator: Elektabilitas Eman-Dena Melonjak 64,6 Persen di Pilkada Kabupaten Majalengka

Hasil Survei Indikator: Elektabilitas Eman-Dena Melonjak 64,6 Persen di Pilkada Kabupaten Majalengka

Lembaga Survey Indikator Politik Indonesia melakukan survey pada Pilkada Kabupaten Majalengka di periode 16-19 Oktober 2024, berlangsung pada Kamis (7/11/2024).
Trending
Harga Tiket Pertandingan Timnas Indonesia Vs Jepang Bikin Fans Negeri Samurai Biru Kaget, Tapi Moriyasu Bilang...

Harga Tiket Pertandingan Timnas Indonesia Vs Jepang Bikin Fans Negeri Samurai Biru Kaget, Tapi Moriyasu Bilang...

Dalam waktu dekat, Timnas Indonesia menjamu Jepang pada lanjutan pertandingan Grup C Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia di Gelora Bung Karno
Trik ‘Licik’ Jepang Jelang Jumpa Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026

Trik ‘Licik’ Jepang Jelang Jumpa Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026

AFC dan FIFA terlibat dalam skenario 'licik' Jepang untuk mengalahkan Timnas Indonesia di laga Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia, Jumat (15/11/2024) malam.
Bikin Was-was Hajime Moriyasu, Jawaban Berkelas Kevin Diks saat Ditanya Apakah Bakal Bermain di Laga Timnas Indonesia Melawan Jepang

Bikin Was-was Hajime Moriyasu, Jawaban Berkelas Kevin Diks saat Ditanya Apakah Bakal Bermain di Laga Timnas Indonesia Melawan Jepang

Pemain keturunan timnas Indonesia, Kevin Diks buka menjawab soal apakah dirinua bisa bermain saat melawan Jepang di laga kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia
Prediksi Line Up Terkuat Timnas Indonesia Vs Jepang dengan Skenario Terburuk Mees Hilgers Harus Absen karena Cedera

Prediksi Line Up Terkuat Timnas Indonesia Vs Jepang dengan Skenario Terburuk Mees Hilgers Harus Absen karena Cedera

Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong, tampaknya harus menyiapkan skenario terburuk saat Mees Hilgers absen melawan Jepang di Kualifikasi Piala Dunia 2026.
Marselino Ferdinan Jadi Sorotan di Forum Oxford United Usai Tolak Tawaran Hampir Rp7 Miliar, hingga Kevin Diks Dipastikan Segera Bela Timnas Indonesia

Marselino Ferdinan Jadi Sorotan di Forum Oxford United Usai Tolak Tawaran Hampir Rp7 Miliar, hingga Kevin Diks Dipastikan Segera Bela Timnas Indonesia

Marselino Ferdinan jadi sorotan di forum Oxford United usai tolak tawaran hampir Rp7 miliar, hingga Kevin Diks dipastikan segera bela Timnas Indonesia.
Padahal Cuma Main di Liga 2 Belanda, Media Eropa Soroti Keputusan Timnas Indonesia yang Selalu Panggil Ivar Jenner, Katanya...

Padahal Cuma Main di Liga 2 Belanda, Media Eropa Soroti Keputusan Timnas Indonesia yang Selalu Panggil Ivar Jenner, Katanya...

Keputusan pelatih Shin Tae-yong yang selalu memanggil Ivar Jenner ke Timnas Indonesia baik kelompok umur maupun senior mendapat sorotan dari media asal Belanda.
Shin Tae-yong Bereaksi Lihat Daftar Pemain Jepang Buat Hadapi Timnas Indonesia: Jujur Memang Lawan yang Berat 

Shin Tae-yong Bereaksi Lihat Daftar Pemain Jepang Buat Hadapi Timnas Indonesia: Jujur Memang Lawan yang Berat 

Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong memberikan komentar terkait Jepang memanggil para pemain yang mentas di Liga Champions jelang menghadapi skuad Garuda.
Selengkapnya
Viral