Ia menilai bahwa proyek-proyek ini tidak hanya meningkatkan kemandirian bangsa, tetapi juga mendorong pertumbuhan ekonomi dan kesejahteraan sosial.
"WIKA tetap berfokus kepada proyek-proyek infrastruktur, kemudian juga proyek-proyek peningkatan program-program pemerintah seperti ketahanan sumber daya air, ketahanan energi, kemudian ketahanan pangan, peningkatan pangan dan sebagainya. Itu yang akan menjadi kompetensi utama perusahaan di tahun depan,” terang Mahendra.. (ant/nsp)
Load more