Proyek itu juga diharapkan bisa memberikan manfaat nyata bagi masyarakat, mendukung ketahanan energi nasional serta menjadi wujud nyata dari komitmen Pertamina terhadap dokumen rencana jangka panjang perusahaan (RJPP).
Ia juga menekankan pentingnya proses diskusi yang telah berlangsung secara intensif antara Papua Bersama Konsorsium dan PLN EPI.
"Proses ini menjadi langkah penting dalam menyempurnakan setiap detail proyek demi memastikan keberhasilan implementasinya," tuturnya.(nba)
Load more