Adapun, rencana demo tersebut dijadwalkan pada Jumat (21/3/2025).
Lokasi demo, adalah rumah Iwan Lukminto yang ada di Solo, Jawa Tengah.
Kabar rencana demo eks karyawan Sritex itu dikonfirmasi oleh Ketua Konfederasi Serikat Pekerja Indonesia (KSPI) Said Iqbal, pada Kamis (20/3/2025).
"Rumah Iwan Lukminto, pemilik Sritex akan didemo oleh buruh di Solo besok (Jumat)," kata dia.
Tuntutan akan pesangon dan THR itu pun juga ia benarkan.
Load more