Detail Foto - Tim Dokter RS Polri Fokus Naikkan Berat Badan Sultan, Korban Kecelakaan Kabel Serat Optik
Tim dokter Rumah Sakit Polri Kramat Jati, Jakarta Timur, fokus menaikkan berat badan Sultan Rif'at Alfatih
Tim dokter Rumah Sakit Polri Kramat Jati, Jakarta Timur, fokus menaikkan berat badan Sultan Rif'at Alfatih (20) secara bertahap mengingat berat badan korban kecelakaan akibat kabel serat optik tersebut turun drastis.
- galeri foto