Detail Foto - Usai Menggusur Warga Kampung Bayam, Kini Pemprov DKI Jakarta Digugat Masalah Hak Hunian ke PTUN
Usai menggusur warga Kampung Bayam, kini Pemprov DKI Jakarta digugat masalah hak hunian ke PTUN
Kembali menjadi polemik tak kunjung usai, warga Kampung Bayam menggugat Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta dan PT Jakarta Propertindo (JakPro) ke Pengadilan Tata Usaha Negara (PTUN).
- galeri foto