Detail Foto - PPATK Temukan Transaksi Mencurigakan Rp195 Miliar ke 21 Rekening Bendahara Parpol, Begini Kata Mahfud MD
Cawapres RI Mahfud Md. saat memberikan keterangan usai mengunjungi Pondok Pesantren Nahdlatut Thullab, Kabupaten Sampang, Jawa Timur, Kamis (11/1/2024).
Mahfud MD menanggapi laporan dari PPATK mengenai temuan aliran dana mencurigakan sebesar Rp195 miliar dari luar negeri ke 21 rekening bendahara partai politik.
- galeri foto