Detail Foto - Berbagi di Hari Raya Iduladha, Pertamina Salurkan 4.493 Hewan Kurban
Merayakan Iduladha 1445 H, Pertamina Grup berbagi kebahagiaan dengan menyalurkan sekitar 4.493 hewan kurban di seluruh Indonesia.
Merayakan Iduladha 1445 H, Pertamina Grup berbagi kebahagiaan dengan menyalurkan sekitar 4.493 hewan kurban di seluruh Indonesia. Rinciannya, sebanyak 2.027 sapi, 2465 ekor kambing / domba dan 1 kerbau.
- galeri foto