Detail Foto - Aksi Warga Batu Ampar Condet Tolak Pergantian Nama Jalan Budaya Jadi Jalan Entong Gendut
Warga Batu Ampar Condet Tolak Pergantian Nama Jalan Budaya
Sejumlah warga Batu Ampar, Jakarta Timur, menolak perubahan nama Jalan Budaya menjadi Jalan Entong Gendut dengan alasan tak ada sosialisasi dan khawatir adanya biaya saat mengurus perubahan identitas pribadi.
- galeri foto