Detail Foto - Adira Festival Hadir di Surabaya Suguhkan Hiburan hingga Festival Kuliner Jepang dan Korea
Adira Festival Hadir di Surabaya Suguhkan Hiburan hingga Festival Kuliner Jepang dan Korea
Melanjutkan kesuksesan di kota pertama, Adira Festival hadir di kota kedua yakni Surabaya. Event yang bertemakan “Warna Warni dalam Harmoni” ini akan menyapa warga Surabaya pada 8 - 10 September 2023 di Bumi Marinir Karang Pilang.
- galeri foto