Detail Foto - Polisi Ringkus Empat Pelaku Penembakan Warga Jakarta Barat di Bekasi
Dok. lokasi penembakan
Subdit Resmob Ditreskrimum Polda Metro Jaya meringkus empat pelaku aksi penembakan terhadap seorang pria berinisial GRA (44) yang jasadanya ditemukan di kawasan Kecamatan Medan Satria, Kota Bekasi pada Minggu (29/10/2023) malam.
- galeri foto