Detail Foto - Prabowo Subianto Ternyata Biayai Sendiri Pembekalan Kabinet Merah Putih di Magelang
Presiden Prabowo Subianto memberi pengarahan kepada jajaran menteri dan wakil menteri Kabinet Merah Putih beserta kepala badan, staf khusus, utusan khusus, dan penasihat khusus Presiden di Akmil Magelang, Jumat (25/10/2024).
Presiden Prabowo Subianto ternyata mengeluarkan uang pribadi untuk kegiatan pembekalan atau retreat Kabinet Merah Putih di Akademi Militer Magelang, Jawa Tengah
- galeri foto