Detail Foto - Hasil Survei: Elektabilitas Mualem-Dek Fadh Unggul dengan 45,9 Persen, Bustami-Fadhil Cuma 29,8 Persen
Lembaga Survei Indonesia atau LSI merilis elektabilitas terkini calon gubernur-calon wakil gubernur Pilkada Aceh.
Pasangan nomor dua Mualem-Dek Fadh dilaporkan unggul dengan angka 45,9 persen dari pesaingnya pasangan nomor urut satu, Bustami-Fadhil hanya raih 29,8 persen.
- galeri foto