Detail Foto - Ratusan Dugaan Pelanggaran Dilaporkan Selama Perhelatan Pilkada Jawa Tengah 2024
Debat ketiga Pilkada Jawa Tengah 2024.
Pasangan Pilkada Jawa Tengah 2024 yakni Ahmad Luthfi – Taj Yasin Maimoen ditetapkan sebagai kontestan peraih suara terbanyak dalam rapat pleno rekapitulasi suara yang digelar KPU Jawa Tengah pada Sabtu (7/9/2024).
- galeri foto