Detail Foto - Program Makan Bergizi Gratis, Danrem 133/Nani Wartabone: Gorontalo Akan Bangun 99 Dapur Sehat
Program Makan Bergizi Gratis, Danrem 133/Nani Wartabone: Gorontalo Akan Bangun 99 Dapur Sehat
Danrem 133/Nani Wartabone Brigjen TNI Hari Pahlawantoro mengatakan Provinsi Gorontalo akan membangun 99 dapur sehat untuk melayani 2.863 sekolah pada program makanan bergizi gratis (MBG) di daerah itu
- galeri foto