Detail Foto - Ikuti Putusan PN Jaksel, Bareskrim Polri Bebaskan Julia Santoso dari Rutan
Gedung Bareskrim Polri
Pengadilan Negeri Jakarta Selatan (PN Jaksel) mengeluarkan surat putusan nomor registrasi 132/Pid.Pra/2024/PN.Jkt.Sel tertanggal 21 Januari 2025 tentang pembatalan status tersangka dan pembatalan surat penahanan terhadap Julia Santoso.
- galeri foto