Detail Foto - Anggaran Kementerian PPN/Bappenas pada APBN 2025 Jadi Rp968,05 Miliar
Anggaran Kementerian PPN/Bappenas pada APBN 2025 Jadi Rp968,05 Miliar
Kementerian Perencanaan Pembangunan Nasional (PPN)/Badan Perencanaan Pembangunan Nasional (Bappenas) melaporkan anggaran dalam Anggaran Pendapatan Belanja Nasional (APBN) Tahun Anggaran (TA) 2025 setelah efisiensi sebesar Rp968,05 miliar.
- galeri foto