Detail Foto - Tanpa Fortes, PSIS Tetap Optimis Bungkam Dewa United yang Diperkuat Egy Maulana
Caretaker pelatih PSIS Semarang M. Ridwan saat konpers jelang laga melawan Dewa United, Minggu (12/2).
PSIS Semarang akan memainkan laga kandang melawan Dewa United pada lanjutan Liga 1 2022/2023 di Stadion Jatidiri Semarang, Senin (13/2/2023).
- galeri foto