Detail Foto - Gelora Bung Tomo Disebut Salah Satu Stadion Terbaik di Indonesia
Gelora Bung Tomo disebut salah satu stadion terbaik di Indonesia.
Ketua Umum PSSI, Erick Thohir, menyebut Stadion Gelora Bung Tomo sebagai salah satu stadion terbaik di Indonesia. Stadion kebanggaan warga Surabaya itu masuk di antara enam venue Piala Dunia U-20.
- galeri foto