Detail Foto - Persib Bandung Tersingkir dari AFC Champions League Two, Bojan Hodak: Sekarang Kami Fokus ke Liga
Pelatih Persib Bandung Bojan Hodak keluhkan lini pertahanannya
Persib Bandung gagal lolos dari fase grup setelah kalah tipis dengan skor 3-4 dari wakil China, Zhejiang FC di laga pamungkas Grup F pada Kamis 5 Desember 2024.
- galeri foto