Detail Foto - Karantina Pertanian Sumbawa dan KP3 Poto Tano Gagalkan Pengiriman Burung Kecial tanpa Dokumen
Petugas melepasliarkan burung di TWA Labuan Mapin, burung tersebut berhasil diamankan dalam razia di pelabuhan.
Balai Karantina Pertanian bersama KP3 Poto Tano, Sumbawa Barat, NTB, menggagalkan pengiriman dua keranjang berisi 80 ekor burung jenis Kecial tanpa dokumen.
- galeri foto