Detail Foto - KPU Indramayu Gelar PSU Di 3 Kecamatan, Animo Pemilih Masih Tinggi
KPU Kabupaten Indramayu menggelar Pemungutan Suara Ulang (PSU) di tiga kecamatan
Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Indramayu, Jawa Barat, gelar pemungutan suara ulang (PSU) yang tersebar di tiga Kecamatan di Indramayu, Rabu (21/02/2024)
- galeri foto