KPU Jabar sebut data coklit sudah rampung menjaelang batas akhir
KPU Provinsi Jawa Barat, sekitar 35 juta calon pemilih di Pilkada 2024 sudah mencapai 100 persen selesai proses Pencocokan dan Penelitian (Coklit) oleh Pantarlih di berbagai daerah 27 Kabupaten dan Kota se Jawa Barat.
- galeri foto