Detail Foto - Rest Area 338A Tol Batang-Pekalongan Penuh, Petugas Berlakukan Sistem Buka Tutup
Petugas memberlakukan sistem buka tutup di rest area 338A tol Pemalang Batang, Rabu (19/4/2023).
Hingga saat ini H-3 kondisi jalan tol Pemalang Batang, Jawa Tengah terus dipadati pemudik. Keramaian pemudik ini terlihat di rest area 338A Pekalongan.
- galeri foto