Detail Foto - Ratusan Juru Sembelih Hewan Kurban di Banyuwangi Disiapkan Jelang Idul Adha
Juru sembelih halal di salah satu Rumah Potong Hewan (RPH) Banyuwangi.
Jelang hari raya Idul Adha 1445 H/2024, Pemkab Banyuwangi melalui Dispertan menyiapkan ratusan juru penyembelih atau jagal hewan kurban professional.
- galeri foto