Detail Foto - Buat Warga Panik, Bocah 2 Tahun Terjebak dan Terkunci Di Dalam Mobil
warga evakuasi bocah 2 tahun yang terjebak di dalam mobil yang terkunci
Kejadian bocah laki-laki 2 tahun ini terjebak dalam mobil bermula saat kakeknya sedang meninggalkan cucunya di dalam mobil sendirian untuk foto copy. namun kakek tersebut menyalakan mesin mobilnya.
- galeri foto