Detail Foto - 7 Jembatan di Aceh Tenggara Terancam Putus Akibat Diterjang Banjir
Oprit Jembatan Silayar di Desa Pedesi, Kecamatan Bambel, Aceh Tenggara, ambas akibat tergerus air sungai.
Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) Kabupaten Aceh Tenggara, Sadli, kepada tvOnenews.com, Senin (14/10/2024) mengatakan, pihaknya telah turun langsung ke lapangan untuk mengecek oprit jembatan yang tergerus air sungai.
- galeri foto